Rossa • Nov 16 2025 • 46 Dilihat

BALI – Denpasar, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah. Babinsa Serka Hendra, bersama aparat terkait melaksanakan patroli dialogis untuk menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi seluruh warga di Desa Peguyangan Kangin, Kecamatan Denpasar Utara, Kota Denpasar. Minggu, (16/11/25).
Patroli dialogis ini dilaksanakan bersama dengan berbagai pihak, termasuk pemerintah desa dan aparat terkait lainnya. Kehadiran Perbekel Desa Peguyangan Kangin, Wayan Susila, dalam kegiatan ini menunjukkan sinergi yang baik antara Babinsa dan pemerintah desa dalam menjaga Kamtibmas.
Kegiatan patroli dialogis ini menyasar berbagai lokasi strategis di Desa Peguyangan Kangin, seperti pusat keramaian, area pemukiman, dan tempat-tempat yang dianggap rawan. Dalam patroli ini, Serka Hendra dan tim berinteraksi langsung dengan warga, mendengarkan keluhan, serta memberikan himbauan terkait Kamtibmas.
Selain berdialog dengan warga, tim patroli juga melakukan pemantauan terhadap potensi gangguan Kamtibmas, seperti tindak kriminalitas, penyalahgunaan narkoba, dan pelanggaran ketertiban umum lainnya. Dengan adanya patroli ini, diharapkan dapat mencegah terjadinya tindakan yang meresahkan masyarakat.
“Serka Hendra menyampaikan bahwa kegiatan patroli dialogis ini merupakan upaya proaktif Babinsa dalam menjaga Kamtibmas di wilayah binaannya. Ia berharap dengan adanya kegiatan ini, warga merasa lebih aman dan nyaman, serta terjalin komunikasi yang baik antara Babinsa, pemerintah desa, dan masyarakat.” Imbuhnya, saat patroli berlangsung.
Kegiatan patroli dialogis ini berjalan dengan tertib, aman, dan lancar. Diharapkan kegiatan patroli dialogis dapat terus dilaksanakan secara rutin untuk menjaga Kamtibmas di Desa Peguyangan Kangin dan menciptakan lingkungan yang kondusif bagi seluruh warga. (Pendim 1611 BDG).
NTT-Kefamenanu., Kamis, 15 Januari 2026, kebersamaan dan semangat gotong royong tampak nyata di hamp...
NTT-Kefamenanu., Kamis, 15 Januari 2026, kembali menunjukkan kedekatan TNI dengan rakyat, Babinsa Ko...
NTT-Kefamenanu., Kamis 15/01/2026., Bertempat di Desa Sunkaen, Kecamatan Bikomi Nilulat, Kabupaten T...
NTT-Kefamenanu, Kamis, 15 Januari 2026., Komitmen TNI dalam membangun wilayah perbatasan kembali dit...
Klungkung,- Musibah kebakaran kembali terjadi di Dusun Kaleran, Desa Timuhun, Kecamatan Banja...
JEMBRANA – Komandan Kodim (Dandim) 1617/Jembrana, Letkol Inf Sy. Gafur Thalib, memimpin lan...
Flotim – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah di saat pasca Natal dan menjelang Tahun baru 2026, Anggota Kodim 1624 Flo...
MANGGARAI – Suasana hening dan khidmat menyelimuti Taman Makam Pahlawan (TMP) Lalong Tana Karot pada Senin, 10 November 2025. Dalam rangka mem...
Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Kokarlian, Koramil 1628-04/Poto Tano Serda Beni Eka S, melaksanakan tugas pengamanan rutin di Pelabuhan Peny...
Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam peningkatan gizi anak usia dini, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda ...
Klungkung, – Demi mewujudkan keamanan dan kelancaran berlangsungnya persembahyangan dalam rangka piodalan di Pura Buitan Lingkungan Besang...

No comments yet.