Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Ajak Warga Serap Ilmu Pertanian dari Pupuk Kaltim

    Okt 31 202548 Dilihat

    Dompu, NTB — Jumat (31/10/2025)
    Babinsa Koramil 1614-01/Dompu, Serka Isyra, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga binaan di So Bolo Barat, Dusun Amamaka, Desa Bakajaya, Kecamatan Woja, Kabupaten Dompu. Kegiatan berlangsung pukul 09.15 WITA sekaligus diisi dengan menghadiri sosialisasi panen raya demplot padi yang diselenggarakan oleh PT Pupuk Kaltim.

    Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Camat Woja, Kepala Desa Bakajaya, Ketua BPP, perwakilan PT Pupuk Kaltim, pengamat pengairan, PPL, serta para petani setempat. Sosialisasi ini membahas hasil panen demplot padi serta penggunaan pupuk secara tepat guna untuk meningkatkan produktivitas pertanian di wilayah Dompu.

    Dalam kesempatan itu, Serka Isyra mengimbau kepada warga binaan dan petani yang hadir agar menyimak dengan baik setiap penjelasan dari narasumber, sehingga pengetahuan yang diperoleh dapat diterapkan di lapangan untuk menunjang hasil pertanian. Ia menegaskan pentingnya peran petani dalam menjaga ketahanan pangan di daerah.

    Selain menghadiri kegiatan sosialisasi, Babinsa juga menyampaikan pesan kepada warga agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban (Kamtibmas) di lingkungan masing-masing. Menurutnya, suasana aman dan tertib akan mendukung kelancaran seluruh aktivitas masyarakat, termasuk di sektor pertanian.

    Kegiatan Komsos dan sosialisasi tersebut berjalan dengan aman, tertib, dan penuh keakraban. Melalui kegiatan ini, diharapkan terjalin sinergi yang baik antara TNI, pemerintah daerah, perusahaan, dan masyarakat petani dalam mendukung kemajuan pertanian di wilayah Kabupaten Dompu.

    (Pendim 1614/Dompu)

    Share to

    Related News

    Wujud Kepedulian TNI dan Pemda, Wabup Ma...

    by Jan 15 2026

    Cowang Langkas, Boleng— Kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak bencana alam terus menjadi p...

    Sinergi TNI dan Pemda Wujudkan Ketahanan...

    by Jan 15 2026

    Manggarai Barat – Komandan Kodim 1630/Manggarai Barat, Letkol Inf. Budiman Manurung, S.E., M.IP., ...

    Sigap Bencana, Babinsa Koramil 1630-01/K...

    by Jan 15 2026

    MANGGARAI BARAT – Dedikasi tanpa batas kembali ditunjukkan oleh jajaran Kodim 1630/Manggarai Barat...

    Peduli Keselamatan Warga, Babinsa Korami...

    by Jan 15 2026

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Helmy Patipeilohy, ...

    Pastikan Sesuai Prosedur, Babinsa Awasi ...

    by Jan 15 2026

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Kopda Komang Septiana, me...

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil...

    by Jan 15 2026

    SUMBA BARAT – Sebagai bentuk kepedulian terhadap ketahanan pangan di wilayah binaan, Babinsa K...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Sertu Y. Saekoko Bantu Persiapan Lahan Tanam Ta...


    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur,Sertu Y. Saekoko, melaksanakan pendampingan kepada petani dalam...

    27 Des 2025

    TNI Hadir di Tengah Bencana, Babinsa Koramil 16...


    MANGGARAI – Jalur transportasi utama yang menghubungkan Ruteng dan Reo kembali lumpuh total akibat bencana tanah longsor yang terjadi di Kilom...

    12 Jan 2026

    Pol PP dan Tokoh Masyarakat Berperan Aktif dala...


    Woha _ Pada hari Minggu, 9 November 2025, Koramil 1608-04/Woha mengadakan patroli siskamling di wilayah teritorialnya. Kegiatan berlangsung di m...

    10 Nov 2025

    TNI Kawal Ketat Pembangunan Sentra Industri Gar...


    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran pembangunan strategis nasional, Babinsa Koramil 1627/Rote Ndao, Sertu Andre T, melaks...

    07 Jan 2026

    Babinsa Turun Langsung ke Desa, Pamwil dan Koms...


    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, Koptu Mohamad Samin melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi ...

    13 Jan 2026
    back to top