Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Pratu Yurdit Banu Bersama Warga Sikka Kompak Cor Jalan Lingkungan

    Okt 31 202547 Dilihat

    NTT – SIKKA – Dalam upaya mendukung pembangunan infrastruktur desa dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1603-01/Alok Kodim 1603/Sikka Pratu Yurdit Banu bersama warga masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong pengecoran rabat beton di wilayah desa watugong,kec Alok timur, kab sikka, pada Jumat (31/10/2025).

    Kegiatan gotong royong ini dilakukan sebagai bentuk sinergi antara aparat TNI dan masyarakat dalam mempercepat pembangunan sarana infrastruktur desa, khususnya peningkatan jalan lingkungan yang menjadi akses utama warga dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.

    Dalam kesempatan tersebut, Pratu Yurdit Banu menyampaikan bahwa kegiatan ini tidak hanya bertujuan memperbaiki fasilitas umum, tetapi juga memperkuat nilai kebersamaan dan semangat gotong royong di tengah masyarakat.

    “Kebersamaan seperti ini merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat. Dengan bekerja bersama, hasilnya bisa lebih cepat dan manfaatnya langsung dirasakan masyarakat,” ungkapnya.

    Sementara itu, perangkat desa yang turut hadir dalam kegiatan tersebut menyampaikan apresiasi atas kehadiran dan dukungan Babinsa yang selalu aktif membantu berbagai kegiatan pembangunan di wilayah desa.

    Gotong royong berjalan dengan lancar dan penuh semangat kebersamaan. Warga berharap keberadaan Babinsa terus menjadi motivasi bagi masyarakat untuk menjaga dan merawat hasil pembangunan yang telah ada.
    (PENDIM 1603/ SIKKA)

    Share to

    Related News

    Banjir Sekotong, Babinsa Pastikan Bantua...

    by Jan 16 2026

    Lombok Barat, NTB – Kepedulian negara terhadap masyarakat terdampak bencana kembali ditunjukkan me...

    Vicon Rakor Sistem Blok Satkowil, Kodim ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kodim 1628/Sumbawa Barat mengikuti kegiatan Video Conference (Vicon) Rapat Ko...

    Grand Opening SPPG Telaga Bertong Dorong...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Danramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifulah, menghadiri kegiatan Grand Ope...

    Grand Opening SPPG Telaga Bertong Dorong...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Danramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifulah, menghadiri kegiatan Grand Ope...

    Momentum Isra Mi’raj, TNI-Polri dan To...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat – Dalam rangka memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 H/2026 M, ...

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Ratusan pemedek Hadiri Penyineban Karya Di Pura...


    Klungkung,- Setelah berjalan selama 7 hari, pada Sabtu ( 08/11/25 ) digelar upacara penyineban karya di Pura Watu Klotok Desa Tojan, Kecamatan/K...

    08 Nov 2025

    Babinsa Labuan Tereng Kawal Kunjungan Wisata Ka...


    Lombok Barat, NTB – Kehadiran kapal pesiar internasional OVATION OF THE SEAS di Pelabuhan Gili Mas, Lembar, Jum’at siang (2/1/2026), men...

    03 Jan 2026

    Sinergi Kemanusiaan: Babinsa Koramil 1630-01/Ko...


    LABUAN BAJO – Sebagai wujud nyata kepedulian dan Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, personel Babinsa dari Koramil 1630-01/Komodo, jajaran Kodim ...

    16 Nov 2025

    Ratusan Umat Ikuti Ziarah Yubilium, Babinsa Pas...


    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan tugas pengamanan kegiatan Perarakan Ziarah Tahun Yubilium Paroki St....

    09 Des 2025

    Mako Lanal Denpasar Gelar Penataran Katpuan Ter...


    BALI – Denpasar, Gedung Serba Guna I Gusti Putu Duwinda, Mako Lanal Denpasar, menjadi lokasi berlangsungnya Penataran Katpuan Ter Tersebar...

    26 Nov 2025
    back to top