Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Satgas TMMD Ke-126 TA 2025 Kodim 1611/Badung Berhasil Selesaikan Pengerjaan di Desa Bongkasa Pertiwi

    Nov 05 202540 Dilihat

    BALI – Badung, Dengan penuh rasa syukur, Satgas TMMD Ke-126 TA 2025 Kodim 1611/Badung mengucapkan terima kasih kepada Tuhan Yang Maha Esa atas keberhasilan pengerjaan kegiatan TMMD di Desa Bongkasa Pertiwi, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Pengerjaan yang telah dilakukan oleh Satgas TMMD telah mencapai progres 100% dan selesai di penghujung masa kegiatan TMMD. Rabu, (05/11/25).

    Pengerjaan pembukaan infrastruktur jalan yang menjadi sasaran pokok TMMD telah selesai di rampung dengan baik. Jalan yang sebelumnya tidak ada, kini telah menjadi mulus dan nyaman dilalui. Pengerjaan ini tidak hanya meningkatkan aksesibilitas masyarakat, tetapi juga membuka peluang ekonomi baru bagi warga Desa Bongkasa Pertiwi.

    Untuk rehab RTLH pertama dan kedua juga telah selesai di rampung. Rumah-rumah yang sebelumnya tidak layak huni kini telah menjadi layak dan nyaman untuk ditinggali. Pengerjaan ini tidak hanya meningkatkan kualitas hidup masyarakat, tetapi juga memberikan harapan baru bagi warga Desa Bongkasa Pertiwi.

    Sasaran tambahan lainnya juga telah selesai dengan baik. Pengerjaan ini tidak hanya meningkatkan kualitas hidup masyarakat, tetapi juga memberikan manfaat yang besar bagi warga Desa Bongkasa Pertiwi. Satgas TMMD Ke-126 TA 2025 Kodim 1611/Badung mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah terlibat dalam kegiatan TMMD ini. Semoga kegiatan ini dapat memberikan manfaat yang besar bagi warga Desa Bongkasa Pertiwi dan sekitarnya.

    Pasiter Kodim 1611/Badung Mayor Arh Made Artha, mengungkapkan “bahwasannya jalan ini akan langsung memberikan dampak yang baik bagi aktivitas masyarakat nantinya, dan Alhamdulillah, pengerjaan pembukaan infrastruktur jalan sudah tuntas mencapai 100%. Jalan ini akan mempermudah mobilitas warga, menghubungkan akses kebun, permukiman, hingga sarana ekonomi desa”, Ujarnya.

    Sementara, dari warga Desa Bongkasa Pertiwi menyambut baik dengan penuh rasa gembira serta syukur dikarenakan targer Satgas TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung semuanya dapat terselesaikan dengan baik. Maka dengan selesainya pembukaan infrastruktur jalan, aktivitas ekonomi dan sosial masyarakat dipastikan akan lebih mudah dan lancar.

    Dengan selesainya pengerjaan jalan ini, Satgas TMMD Ke-126 TA 2025 Kodim 1611/Badung berharap bahwa kegiatan ini dapat memberikan dampak yang baik bagi masyarakat Desa Bongkasa Pertiwi dan sekitarnya. Dari kegiatan TMMD ini di harapkan dapat menjadi upaya yang baik untuk memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat dan sekitarnya. (Pendim 1611 BDG).

    Share to

    Related News

    Program Free Medical Care Satgas Yonif 7...

    by Jan 15 2026

    Papua-Kasih dan kepedulian kembali menyapa Kampung Pruleme, Kab. Puncak Jaya, Papua, Jumat (16/01/20...

    Wujud Kepedulian TNI dan Pemda, Wabup Ma...

    by Jan 15 2026

    Cowang Langkas, Boleng— Kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak bencana alam terus menjadi p...

    Sinergi TNI dan Pemda Wujudkan Ketahanan...

    by Jan 15 2026

    Manggarai Barat – Komandan Kodim 1630/Manggarai Barat, Letkol Inf. Budiman Manurung, S.E., M.IP., ...

    Sigap Bencana, Babinsa Koramil 1630-01/K...

    by Jan 15 2026

    MANGGARAI BARAT – Dedikasi tanpa batas kembali ditunjukkan oleh jajaran Kodim 1630/Manggarai Barat...

    Peduli Keselamatan Warga, Babinsa Korami...

    by Jan 15 2026

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Helmy Patipeilohy, ...

    Pastikan Sesuai Prosedur, Babinsa Awasi ...

    by Jan 15 2026

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Kopda Komang Septiana, me...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Kopda Elias Langga Dukung Penguatan Ekonomi Des...


    NTT–SIKKA. Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante, Kopda Elias Langga, melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama pengurus Koperasi Merah Puti...

    04 Des 2025

    Cuaca Ekstrem di Rote Ndao, Babinsa Himbau Peng...


    Rote Ndao – Wujud kepedulian terhadap keselamatan dan kelancaran aktivitas masyarakat kembali ditunjukkan oleh prajurit TNI. Pada Kamis, 6 Nov...

    06 Nov 2025

    Babinsa Koramil Kempo Ajak Warga Konsisten Laks...


    Kempo, NTB – Babinsa Koramil 1614-02/Kempo melaksanakan kegiatan ronda malam sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan. Keg...

    12 Jan 2026

    Babinsa Persiapan Seteluk Rea Pastikan Program ...


    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung peningkatan gizi masyarakat, khususnya ibu dan anak, anggota Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan ...

    30 Des 2025

    Sinergi Tanpa Batas di Desa Kekeran, Babinsa Ra...


      Buleleng, Busungbiu– Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan di wilayah pedesaan, Babi...

    15 Jan 2026
    back to top