Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Wujud Dukungan TNI AD terhadap Ketahanan Pangan, Babinsa Dampingi Kelompok Tani di Wewaria

    Nov 05 202548 Dilihat

    Ende, – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan dan meningkatkan kesejahteraan petani, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopda Yosef Siga, melaksanakan kegiatan pendampingan dan pengawasan pekerjaan irigasi bersama Kelompok Tani Tunas Harapan 2 di Desa Nuangenda, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, pada Selasa (4/11/2025).

    Kegiatan ini merupakan bagian dari program Optimalisasi Lahan (Oplah) yang bertujuan untuk memperbaiki sistem pengairan pertanian guna meningkatkan produktivitas lahan. Dalam pelaksanaannya, pekerjaan irigasi sepanjang 291 meter tersebut saat ini telah mencapai progres sekitar 5% dari total panjang 165 meter yang dikerjakan tahap awal.

    Turut hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) Ibu Sintha, Ketua UPKK Bapak Yosep Pawe, serta para anggota Kelompok Tani Tunas Harapan 2.

    Kopda Yosef Siga menyampaikan bahwa keterlibatan Babinsa dalam kegiatan ini merupakan bentuk nyata peran TNI AD dalam mendukung pemerintah daerah mewujudkan ketahanan pangan nasional.

    “Kami akan terus mendampingi dan membantu para petani agar pekerjaan irigasi ini berjalan lancar dan dapat segera dimanfaatkan untuk mengairi lahan pertanian masyarakat,” ujarnya.

    Sementara itu, Ketua Kelompok Tani Tunas Harapan 2 menyampaikan terima kasih atas perhatian dan pendampingan dari Babinsa serta TNI AD. Kehadiran Babinsa di lapangan dinilai memberikan semangat serta motivasi bagi para petani dalam melaksanakan kegiatan pertanian.

    Kegiatan pendampingan Oplah berlangsung aman, tertib, dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari masyarakat setempat.

    (Pendim 1602/Ende)

    Share to

    Related News

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    Komsos Babinsa Kopda Alfian Wahyudi, Sit...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Alfian Wahyudi, melaksanakan kegiatan komunikasi s...

    Sertu Arnoldus Wogo Dukung Pembangunan K...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Desa Bowado...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Monitorin...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Rahmayadi, melaksanakan kegiatan monitoring wilaya...

    Dandim Kupang Bersama Pasiop Tinjau Laha...

    by Jan 15 2026

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I didampingi Pasiop K...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Pererat Koordinasi, Sertu Zulkifli Gelar Komsos...


    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka memperkuat hubungan dan koordinasi dengan perangkat desa, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang yang bertugas di ...

    26 Nov 2025

    Serka Densus Berno Dampingi Masyarakat Pastikan...


    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serka Densus Berno, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) ...

    09 Des 2025

    Pembahasan RKPDes 2026 dan DU RKPDes 2027 Desa ...


    NTT–SIKKA – Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Pratu Yongki Alexander Tnunai, menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pe...

    21 Des 2025
    NTB

    Musrenbang Kelurahan Bugis Jadi Wadah Kolaboras...


    Sumbawa, NTB — Babinsa Kelurahan Bugis, Sertu Jakariah, anggota Koramil 1607-01/Sumbawa, turut serta dalam kegiatan Musyawarah Perencanaan Pem...

    13 Nov 2025
    NTB

    TNI-AD dan Warga Bersatu Bersihkan Jalan dan Dr...


    Kota Bima, 9 Desember 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI Angkatan Darat tahun 2025, Kodim 1608/Bima menggelar kegiatan Karya Bhak...

    09 Des 2025
    back to top