Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Ronda Malam Babinsa Parado Dukung Pendidikan dan Kehidupan Anak-anak Desa

    Nov 08 202544 Dilihat

    Suararossa.com  – Bima _ Pada Jumat malam, 07 November 2025, Babinsa dari Koramil 1608-07/Monta aktif menggelar kegiatan ronda malam dan patroli di sejumlah desa binaan. Serka Nasution dari Desa Parado Rato melakukan patroli dan kongkow bersama warga, mengingatkan orang tua untuk mendampingi anak-anaknya dalam pendidikan dan kehidupan sehari-hari. Ia tekankan pentingnya peran keluarga sebagai guru utama dalam membentuk karakter dan akhlak anak.

    Di Desa Pela, Serka Maman juga mengajak warga bergotong-royong menjaga keamanan lingkungan. Ia mengingatkan bahwa keamanan tidak hanya tanggung jawab aparat TNI-POLRI saja, tapi juga semua elemen masyarakat. Kerjasama tersebut diharapkan bisa menciptakan situasi yang aman dan kondusif.

    Sementara itu, di Desa Lere, Sertu A. Wahid berdiskusi bersama warga dan tokoh masyarakat tentang pentingnya partisipasi aktif dalam menjaga ketertiban. Ia meminta warga tetap waspada terhadap perkembangan situasi, serta segera melaporkan masalah ke aparat yang berwenang demi mencegah hal-hal yang tidak diinginkan.

    Babinsa Desa Nontotera Serma Nasarudin mengingatkan orang tua agar mengawasi pergaulan anak dan menjauhi narkoba serta minuman keras. Ia juga mengajak warga menjaga kebersihan lingkungan terutama saluran air saat musim penghujan agar terhindar dari penyakit. Kegiatan kongkow-kongkow dan patroli pun berjalan dengan aman dan tertib, menjadi wujud nyata solidaritas Babinsa dan masyarakat.

    Share to

    Related News

    Dandim 1608/Bima dan Wakil Bupati Tinjau...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2026 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom, M.Sc bersama ...

    Dandim 1608/Bima Tinjau Langsung Kondisi...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2025 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom M.Sc melakukan...

    Peduli Keselamatan Warga, Koramil Lunyuk...

    by Jan 15 2026

    Lunyuk, Sumbawa – Koramil 1607-07/Lunyuk terus meningkatkan kegiatan patroli malam guna menjaga ke...

    ‎Wakili Danramil, Babinsa Hadiri Rapat...

    by Jan 15 2026

    Utan, ‎Sumbawa – Dalam rangka persiapan Karnaval Budaya tingkat Kabupaten Sumbawa yang akan diik...

    Kepala Dinas PUPR Sambut Hangat Kunjunga...

    by Jan 15 2026

    Kota Bima _ Kamis, 15 Januari 2026, Komandan Kodim 1608/Bima Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbongan, ...

    Serda Hendra Ajak Warga Tumpu Terapkan G...

    by Jan 15 2026

    Bima_ Koramil 1608-02/Bolo terus memperkuat komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat di wilayah ...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Apel ...


    ‎Eban – Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad melaksanakan kegiatan Apel Danki dan Danpos Triwulan I yang terpusat di Mako...

    18 Des 2025

    Perkuat Silaturahmi, Babinsa Serka Yan Tkesnai ...


    TTS, Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1621-02/Amanuban Tengah, Serk...

    12 Nov 2025

    Babinsa Sorisakolo Ajak Pemuda Berkarya Lewat K...


    Dompu,NTB – Koramil 1614-01/Dompu melaksanakan kegiatan Patroli Ronda Malam pada Kamis, 08 Januari 2026, sebagai upaya menjaga keamanan da...

    08 Jan 2026

    Turun Langsung Tinjau Pembangunan KDKMP Desa Ju...


    Klungkung,- Totalitas dalam mendukung dan mensukseskan program strategis pemerintah khususnya dalam percepatan operasional Koperasi Desa/Kelurah...

    03 Des 2025

    Prajurit Tangguh: Yonarmed 12 Kostrad Latihan F...


    Atambua, Nusa Tenggara Timur — Prajurit Satgas Pengamanan Perbatasan RI–RDTL Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan lari pagi di Alun-alu...

    08 Nov 2025
    back to top