Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Serka Juhari Sosialisasi Perdamaian dan Keamanan di Desa Oisaro

    Nov 09 202543 Dilihat

    Sanggar _ 09 November 2025 – Pada hari Minggu pagi Serka Juhari, Babinsa Desa Oisaro Kecamatan Sanggar, anggota Posramil Sanggar Koramil 1608-05/Donggo, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) di desa binaannya. Dalam kegiatan tersebut, Serka Juhari menghimbau kepada seluruh warga agar bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di lingkungan sekitar tempat tinggal masing-masing.

    Serka Juhari juga menekankan pentingnya menjalin hubungan baik antar warga untuk menghindari perselisihan maupun keributan yang dapat mengganggu ketentraman desa. “Jika ada permasalahan, segera koordinasikan dan laporkan ke pihak berwajib agar dapat diselesaikan secara baik dan adil,” katanya. Serka Juhari mengingatkan agar masyarakat tidak main hakim sendiri, karena tindakan tersebut justru berpotensi merugikan diri sendiri dan keluarga.

    Tidak lupa Babinsa menghimbau untuk antisipasi perkembangan situasi saat ininyang sudah memasuki musim penghujan.
    “,Mari kita antisipasi bila datang banjir, karena sudah banyak gunung yang menjadi lahan pertanian sehingga sewaktu-waktu banjir dan kita sudah siap,,barang berharga agar di utamakan guna menghindari banyak kerugian. ujar Serka Juhari

    Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya preventif babinsa untuk memastikan stabilitas keamanan di desa binaannya, sehingga warga dapat hidup berdampingan secara damai dan harmonis.

    Share to

    Related News

    Dandim 1608/Bima dan Wakil Bupati Tinjau...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2026 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom, M.Sc bersama ...

    Dandim 1608/Bima Tinjau Langsung Kondisi...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2025 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom M.Sc melakukan...

    Peduli Keselamatan Warga, Koramil Lunyuk...

    by Jan 15 2026

    Lunyuk, Sumbawa – Koramil 1607-07/Lunyuk terus meningkatkan kegiatan patroli malam guna menjaga ke...

    ‎Wakili Danramil, Babinsa Hadiri Rapat...

    by Jan 15 2026

    Utan, ‎Sumbawa – Dalam rangka persiapan Karnaval Budaya tingkat Kabupaten Sumbawa yang akan diik...

    Kepala Dinas PUPR Sambut Hangat Kunjunga...

    by Jan 15 2026

    Kota Bima _ Kamis, 15 Januari 2026, Komandan Kodim 1608/Bima Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbongan, ...

    Serda Hendra Ajak Warga Tumpu Terapkan G...

    by Jan 15 2026

    Bima_ Koramil 1608-02/Bolo terus memperkuat komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat di wilayah ...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Bersama Dinas Pariwisata Dan, Koramil Nusa Peni...


    Klungkung,- Personel Koramil 1610-04/Nusa Penida, melaksanakan kegiatan pengawasan dan patrol aktifitas pengunjung dan masyarakat yang keluar ma...

    12 Jan 2026

    Beri Rasa Aman kepada Wisatawan, Pawas Sambangi...


    Polda Bali – Polres Bangli – Polsek Bangli Dalam rangka memastikan keamanan kunjungan wisatawan dan mencegah potensi gangguan kamtibmas, Pol...

    07 Des 2025

    Babinsa Dampingi Pembagian BLT Tahap III di Des...


    Sumbawa Barat, NTB – Pemerintah Desa Tebo, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, melaksanakan kegiatan pembagian Bantuan Langsung Tuna...

    24 Des 2025
    NTB

    Pendampingan Babinsa, Penyaluran Bantuan Pangan...


    Sumbawa, NTB – Babinsa Desa Padasuka, Koramil 1607-07/Lunyuk Serka Arifudin, pada Rabu (03/12/2025) melaksanakan kegiatan pendampingan penyalu...

    03 Des 2025

    Sigap Bencana, Babinsa Koramil 1630-01/Komodo B...


    MANGGARAI BARAT – Dedikasi tanpa batas kembali ditunjukkan oleh jajaran Kodim 1630/Manggarai Barat. Di tengah cuaca ekstrem yang mengguyur wil...

    15 Jan 2026
    back to top