Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Kapolsek Dentim Jadi Irup di SMK PGRI 3 Denpasar, Ajak Siswa Teladani Semangat Pahlawan dan Disiplin Diri

    Nov 10 202553 Dilihat

    Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Tahun 2025, Kapolsek Denpasar Timur (Dentim) Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H.,M.H., bertindak selaku Inspektur Upacara (Irup) di SMK PGRI 3 Denpasar, yang berlokasi di Jalan Narakusuma, Desa Sumerta Kelod, Denpasar Timur, Senin (10/11/2025).

    Kegiatan upacara berlangsung dengan khidmat dan diikuti oleh seluruh Siswa-siswi, Guru, serta staf sekolah. Hadir pula dalam kegiatan ini Badan Pengawas Sekolah, Kepala Sekolah SMK PGRI 3 Denpasar serta Bhabinkamtibmas Desa Sumerta Kelod.

    Dalam arahannya, Kapolsek Dentim menyampaikan pesan moral kepada seluruh Siswa-siswi agar menjadikan momentum Hari Pahlawan sebagai pengingat untuk selalu menghargai dan menghormati jasa para pahlawan bangsa.

    “Sebagai generasi penerus, kita harus tetap berjuang dan mengisi kemerdekaan dengan hal-hal positif. Saya harap adik-adik semua menjaga disiplin, etika, dan moral yang baik agar dapat bersaing di dunia industri kerja,” ujar Kompol Tomiyasa.

    Lebih lanjut, Beliau menekankan pentingnya karakter dan kedisiplinan sebagai pondasi utama dalam membentuk generasi yang unggul dan berdaya saing, baik di tingkat lokal, nasional, maupun internasional.

    “Identitas sekolah adalah cerminan disiplin siswa. Oleh karena itu, jauhi segala bentuk pelanggaran, baik di sekolah maupun di luar sekolah, termasuk pelanggaran lalu lintas dan bahaya narkoba. Jangan sampai terlibat dalam tindakan negatif, “pesannya.

    Melalui kegiatan ini, Polsek Dentim berharap dapat menanamkan nilai-nilai disiplin, tanggung jawab, dan semangat juang kepada generasi muda sebagai penerus bangsa.

    Share to

    Related News

    Hadir di Wilayah Binaan, Babinsa Maurole...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegia...

    Dari Pendamping Hingga Pekerja, Babinsa ...

    by Jan 16 2026

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-02/Talibura Kodim 1603/Sikka, Praka Mansyur, melaksanakan pendamping...

    Pengamanan K-SINGN di Rote Ndao Berjalan...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao, Sertu Andre T, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah ...

    Penerimaan Material KDKMP di Kuli Aisele...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Desa Kuli Aisele, Serka Silvester Berek, melaksanakan kegiatan pemantauan pene...

    Babinsa Batutua Himbau Keselamatan Kerja...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Koptu Meli Sudarli, melaksanakan pendampingan kegiata...

    Babinsa Berikan Pengarahan Kepada Siswa ...

    by Jan 16 2026

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung terus berperan aktif dalam pembinaan generasi mud...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Babinsa Koramil 1602-04: Membangun Kamtibmas da...


    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil), Karya Bhakti T...

    22 Des 2025

    Jaga Kondusifitas Wilayah, Kopda Ahmad Perkuat ...


    Liang Sola – Mengawali lembaran baru di tahun 2026, kemanunggalan TNI dan rakyat terus dipupuk hingga ke pelosok desa. Hal ini dibuktikan oleh...

    02 Jan 2026

    Wujud Kepedulian, Babinsa Koptu Mesak Ajak Warg...


    Pantai Baru, 27 November 2025 – Sebagai wujud kepedulian terhadap kesehatan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru,...

    27 Nov 2025

    Semangat Pengabdian Ditegaskan di Upacara 17-an...


    Ruteng — Kodim 1612/Manggarai melaksanakan Upacara Bendera 17-an pada Senin, 17 November 2025, bertempat di Lapangan Apel Makodim 1612/Manggar...

    17 Nov 2025

    Sertu Saidin: TNI Siap Mendampingi Pemerintah D...


    Komodo, 29 Oktober 2025 — Fondasi kemajuan Desa Pasir Putih untuk tahun mendatang kini dirancang melalui forum musyawarah terpenting. Sertu Sa...

    31 Okt 2025
    back to top