Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Jelang Musim Hujan, Babinsa Dompu Gerakkan Gotong Royong Bersihkan Irigasi

    Nov 12 202556 Dilihat

    Dompu, NTB — Rabu (12/11/2025).

    Babinsa Desa Kareke, Koramil 1614-01/Dompu, Kodim 1614/Dompu, Koptu M. Syarifuddin melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di Dusun Kareke. Kegiatan ini sekaligus menjadi ajang koordinasi menghadapi musim tanam di tengah mulai turunnya hujan di wilayah tersebut.

    Dalam pertemuan itu, Koptu Syarifuddin mengimbau warga untuk melakukan pembersihan saluran irigasi agar aliran air menuju lahan pertanian dapat berjalan lancar. Ia juga turut membantu warga yang tengah bergotong royong di lapangan membersihkan saluran yang mulai tertutup lumpur dan rumput liar.

    “Menjelang musim tanam, irigasi harus dipastikan bersih agar sawah bisa segera digarap. Kalau air lancar, hasil panen juga akan maksimal,” ujarnya di sela kegiatan.

    Selain membahas irigasi, Babinsa juga menyampaikan pesan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Ia mengingatkan warga untuk selalu menjaga kerukunan, meningkatkan kewaspadaan terhadap cuaca ekstrem, serta menjaga aset pertanian dari gangguan hewan atau kerusakan akibat banjir.

    Kegiatan Komsos tersebut mendapat sambutan positif dari warga. Mereka mengapresiasi kehadiran Babinsa yang selalu aktif memberikan pendampingan dan motivasi kepada petani. Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung aman, tertib, dan penuh keakraban, mencerminkan sinergi TNI dan rakyat dalam mendukung ketahanan pangan di wilayah Kecamatan Dompu.

    (Pendim1614/Dompu)

    Share to

    Related News

    Dandim 1608/Bima dan Wakil Bupati Tinjau...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2026 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom, M.Sc bersama ...

    Dandim 1608/Bima Tinjau Langsung Kondisi...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2025 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom M.Sc melakukan...

    Peduli Keselamatan Warga, Koramil Lunyuk...

    by Jan 15 2026

    Lunyuk, Sumbawa – Koramil 1607-07/Lunyuk terus meningkatkan kegiatan patroli malam guna menjaga ke...

    ‎Wakili Danramil, Babinsa Hadiri Rapat...

    by Jan 15 2026

    Utan, ‎Sumbawa – Dalam rangka persiapan Karnaval Budaya tingkat Kabupaten Sumbawa yang akan diik...

    Kepala Dinas PUPR Sambut Hangat Kunjunga...

    by Jan 15 2026

    Kota Bima _ Kamis, 15 Januari 2026, Komandan Kodim 1608/Bima Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbongan, ...

    Serda Hendra Ajak Warga Tumpu Terapkan G...

    by Jan 15 2026

    Bima_ Koramil 1608-02/Bolo terus memperkuat komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat di wilayah ...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Babinsa Desa Kempo Jadi Jembatan Antara Nakes d...


    Kempo, NTB – Babinsa Desa Kempo, Serma Iradat, menunjukkan kepeduliannya terhadap kesehatan masyarakat dengan aktif mendampingi kegiatan penge...

    31 Des 2025

    ‎ Serka Jalaludin Sabki Ajak Pemuda Tingkatka...


    ‎Lombok Timur — Babinsa Desa Peringgasela Timur, Serka Jalaludin Sabki, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Peringgasela Tim...

    22 Nov 2025

    TNI Hadir dengan Hati: Personel Koramil Lembor ...


    MANGGARAI BARAT – Hangatnya semangat kebersamaan dan toleransi antarumat beragama terpancar jelas di wilayah Kecamatan Lembor. Sebagai wujud n...

    22 Des 2025

    Pasar Batutua Dipantau Babinsa: Pedagang Diimba...


    Rote Ndao, 5 Desember 2025 – Aktivitas perdagangan di Pasar Batutua, yang berada di Dusun Tuambian, Desa Sakubatun, Kecamatan Rote Barat Daya,...

    05 Des 2025

    Hari Libur Tak Surutkan Semangat Rehab Koramil ...


    NTT-KUPANG,- Mengawali tahun baru 2026 dengan semangat baru, Kodim 1604/Kupang tetap menunjukkan dedikasi tinggi dalam pelaksanaan tugas. Meski ...

    04 Jan 2026
    back to top