Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Prajurit Koramil 1628-04/Poto Tano Terima Pembinaan Langsung Melalui Jam Komandan

    Nov 14 202541 Dilihat

    Sumbawa Barat – NTB, Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan kegiatan Jam Komandan pada Jum’at pagi pukul 08.00 WITA yang berlangsung di Makoramil 1628-04/Poto Tano. Kegiatan diikuti seluruh anggota Koramil dan berjalan tertib, aman, serta lancar, Pada Jum’at (14/11/2025).

    Dalam arahannya, Danramil 1628-04/Poto Tano Kapten Inf Bambang menyampaikan sejumlah penekanan penting terkait pelaksanaan tugas pokok prajurit kewilayahan. Beliau menegaskan bahwa seorang prajurit dituntut untuk selalu menjaga disiplin, loyalitas, dan dedikasi dalam setiap pelaksanaan tugas di lapangan.

    “Prajurit harus selalu siap, sigap, dan hadir di tengah masyarakat sebagai pengayom dan ujung tombak pembinaan teritorial. Komunikasi sosial, kerja sama lintas sektor, serta penguasaan wilayah menjadi kunci keberhasilan pelaksanaan tugas,” tegas Danramil dalam arahannya.

    Selain pembinaan mental dan karakter, Danramil juga mengingatkan seluruh anggota agar menjaga kekompakan dan keharmonisan antarpersonel, sehingga tercipta suasana kerja yang solid dan harmonis dalam pelaksanaan tugas sehari-hari. Beliau juga menekankan pentingnya menjaga kesehatan dan kebugaran, mengingat intensitas tugas prajurit yang membutuhkan kondisi fisik prima.

    Kegiatan Jam Komandan ini menjadi agenda rutin sebagai sarana evaluasi, koordinasi, dan penyampaian informasi penting kepada seluruh anggota. Melalui kegiatan ini, diharapkan kualitas kinerja prajurit Koramil 1628-04/Poto Tano semakin baik dan mampu memberikan kontribusi maksimal bagi masyarakat maupun satuan.

    Dengan berakhirnya seluruh rangkaian acara, kegiatan berjalan dengan tertib, aman, dan lancar. Hal ini menunjukkan kesiapan jajaran Koramil dalam menerima arahan dan melaksanakan tugas sesuai perintah komando atas.

    (Pendim 1628/KSB).

    Share to

    Related News

    Pengamanan K-SINGN di Rote Ndao Berjalan...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao, Sertu Andre T, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah ...

    Penerimaan Material KDKMP di Kuli Aisele...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Desa Kuli Aisele, Serka Silvester Berek, melaksanakan kegiatan pemantauan pene...

    Babinsa Batutua Himbau Keselamatan Kerja...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Koptu Meli Sudarli, melaksanakan pendampingan kegiata...

    Babinsa Berikan Pengarahan Kepada Siswa ...

    by Jan 16 2026

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung terus berperan aktif dalam pembinaan generasi mud...

    Babinsa Koramil Lewoleba Sigap Tangani P...

    by Jan 16 2026

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba terus menunjukkan kepedulian dan tanggung jawab ter...

    Babinsa Sigap Bantu Warga Padamkan Api d...

    by Jan 16 2026

    Ruteng — Kepedulian terhadap warga binaan kembali ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng,...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Kasdim 1601/Sumba Timur Dampingi Forkopimda Lak...


    NTT – Sumba Timur. Kasdim 1601/Sumba Timur Mayor Inf Sambudi bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Sumba Timur m...

    23 Des 2025

    Cegah Konflik Warga, Babinsa Koramil 1628-05/Je...


    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail selaku Babinsa Desa Beru, melaksanakan kegiatan mediasi terhadap perselisih...

    07 Des 2025

    Pengamanan dan Monitoring Pelabuhan: Babinsa Pa...


    Rote Ndao – Pada hari Selasa, 18 November 2025, pukul 08.00 Wita, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Sertu Jasinto Meco yang sedang melaksana...

    18 Nov 2025

    Dekat dengan Petani, Babinsa Koramil 1612-04/El...


    MANGGARAI TIMUR – Komitmen TNI dalam mendukung sektor pertanian dan penguatan ketahanan pangan terus dibuktikan melalui aksi nyata para Babins...

    05 Jan 2026

    Babinsa Hadir di Lapangan, Semangat Gotong Royo...


    NTT-Kefamenanu., Semangat kebersamaan antara TNI dan masyarakat kembali terlihat nyata di Desa Fafinesu A, Kecamatan Insana Fafinesu, Kabupaten ...

    17 Des 2025
    back to top