Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Susuri Kawasan Pemukiman, Babinsa Lakukan Patroli Keliling

    Nov 17 202543 Dilihat

    Lombok Tengah – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, Babinsa Koramil 04/Prabar, Kodim 1620/Loteng terus melakukan patroli malam di desa binaan untuk mengajak masyarakat ciptakan wilayah binaan tetap kondusif.

     

    Kegiatan ini tidak hanya bertujuan memantau situasi, tetapi juga untuk mengajak masyarakat lebih peduli terhadap keamanan lingkungan di malam hari terhadap hal hal yang tidak diinginkan oleh orang yang tidak bertanggung jawab.

     

    “Patroli malam ini dilakukan dengan menyusuri jalan-jalan desa, titik rawan, serta kawasan pemukiman warga, sebagai wujud pentingnya menjaga kewaspadaan, terutama pada malam hari,” ujar Danramil 04/Prabar Kapten Inf Afifudin Nur, Rabu (17/11/2025).

     

    Menurutnya, keamanan lingkungan sudah menjadi tanggung jawab kita bersama baik secara individu maupun kelompok tetap waspada terhadap potensi gangguan keamanan.

     

    “Peran serta warga sangat penting dalam menjaga kondusifitas wilayah, maupun lingkungan masing masing sebagai wujud pentingnya menjaga kewaspadaan, terutama pada malam hari,” ujar Danramil 04/Prabar Kapten Inf Afifudin Nur,

     

    ” terangnya.

     

    Selain itu, apa yang dilakukan Babinsa secara rutin tiap malam menjadi hal yang positif dan dinilai mampu memberikan ketenangan serta menumbuhkan rasa kebersamaan dalam menjaga desa.

     

    “Dengan adanya patroli rutin serta keterlibatan masyarakat, diharapkan wilayah binaan semakin aman, nyaman, dan kondusif, sehingga aktivitas warga dapat berjalan dengan lancar tanpa rasa khawatir,” tandasnya.

    Share to

    Related News

    Sinergi Tanpa Batas di Desa Kekeran, Bab...

    by Jan 16 2026

    Buleleng, Busungbiu– Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilit...

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Tegal Tugu H...

    by Jan 15 2026

    Gianyar – Tegal Tugu, Kamis (15/1/2026) Sebagai wujud loyalitas dan pengabdian dalam mendukung pem...

    Sinergi Tanpa Batas di Desa Kekeran, Bab...

    by Jan 15 2026

      Buleleng, Busungbiu– Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga s...

    Turun ke Sawah Bersama Rakyat, Babinsa O...

    by Jan 15 2026

    NTT-Kefamenanu., Kamis, 15 Januari 2026, kebersamaan dan semangat gotong royong tampak nyata di hamp...

    Turun Langsung ke Persawahan, Babinsa Do...

    by Jan 15 2026

    NTT-Kefamenanu., Kamis, 15 Januari 2026, kembali menunjukkan kedekatan TNI dengan rakyat, Babinsa Ko...

    Sentuhan Nyata di Perbatasan, Dandim 161...

    by Jan 15 2026

    NTT-Kefamenanu., Kamis 15/01/2026., Bertempat di Desa Sunkaen, Kecamatan Bikomi Nilulat, Kabupaten T...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Kodim 1613/Sum...


    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Ilham Lahiya, melaksanakan pendampingan dan membantu warga dala...

    14 Des 2025

    Antisipasi Bencana, Babinsa Imbau Warga Fuisama...


    Alor — Pada Minggu, 30 November 2025 pukul 10.00 WITA, Babinsa Desa Fuisama Kecamatan Alor Tengah Utara, Kopda Samdia Jenkari, melaksanakan ke...

    01 Des 2025

    Hari Amal Bakti 2026, Koramil Reok Tegaskan Kom...


    Reok – Bati Tuud Koramil 1612-02/Reok, Peltu Lasiman, mewakili Danramil 1612-02/Reok menghadiri Upacara Bendera dalam rangka Peringatan Hari A...

    03 Jan 2026

    Dandim 1628/KSB, Sistem Komunikasi Harus Siap S...


    Sumbawa Barat — NTB, Kodim 1628/KSB menerima kedatangan Tim Pemeriksaan Material Alat Komunikasi (ALKOM) dari Korem 162/Wira Bhakti pada Jum&#...

    05 Des 2025

    Sertu Sayuti Pimpin Patroli Malam Koramil 1628-...


    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Personel Piket Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan ...

    11 Jan 2026
    back to top