Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Jaga Kondusivitas, Babinsa Maurole Ajak Warga Niranusa Perkuat Keamanan Lingkungan

    Nov 24 202540 Dilihat

    Ende, — Dalam rangka memastikan keamanan wilayah serta memperkuat kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende.

    Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.10 WITA tersebut dipimpin oleh Sertu Donatus Kiri, Babinsa Desa Niranusa. Kehadiran Babinsa mendapatkan sambutan baik dari warga yang turut berpartisipasi dalam dialog dan imbauan terkait situasi keamanan lingkungan.

    Dalam kesempatan itu, Sertu Donatus Kiri menyampaikan pentingnya menjaga kebersihan desa terutama pada musim penghujan. Ia mengimbau warga agar rutin membersihkan pasar, bahu jalan, dan selokan untuk mencegah genangan air maupun kecelakaan bagi pengguna jalan. Selain itu, masyarakat juga diajak untuk terus menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan sebagai bagian dari tanggung jawab bersama.

    “Kebersihan dan keamanan lingkungan adalah tanggung jawab kita bersama. Dengan bekerja sama, kita bisa menciptakan desa yang nyaman dan aman bagi seluruh warga,” ujar Sertu Donatus Kiri kepada masyarakat.

    Selama kegiatan berlangsung, situasi di Desa Niranusa terpantau aman, tertib, dan kondusif. Masyarakat terlihat antusias menerima arahan serta pendampingan yang diberikan Babinsa.

    Pelaksanaan Komsos dan Pamwil ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai ujung tombak TNI AD dalam membantu mengatasi kesulitan masyarakat serta memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat.

    (Pendim 1602/Ende)

    Share to

    Related News

    Penerimaan Material KDKMP di Kuli Aisele...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Desa Kuli Aisele, Serka Silvester Berek, melaksanakan kegiatan pemantauan pene...

    Babinsa Batutua Himbau Keselamatan Kerja...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Koptu Meli Sudarli, melaksanakan pendampingan kegiata...

    Babinsa Berikan Pengarahan Kepada Siswa ...

    by Jan 16 2026

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung terus berperan aktif dalam pembinaan generasi mud...

    Babinsa Koramil Lewoleba Sigap Tangani P...

    by Jan 16 2026

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba terus menunjukkan kepedulian dan tanggung jawab ter...

    Babinsa Sigap Bantu Warga Padamkan Api d...

    by Jan 16 2026

    Ruteng — Kepedulian terhadap warga binaan kembali ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng,...

    Respons Cepat Koramil 1612-02/Reok dalam...

    by Jan 16 2026

    Reok Barat – Bentuk kepedulian dan tanggung jawab terhadap keselamatan masyarakat kembali ditunjuk...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Babinsa Desa Rarak Ronges Kawal Pembagian BLT D...


    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Rarak Ronges Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Agus Salim, melaksanakan pendampingan kegiatan penyaluran Bantu...

    26 Des 2025

    Kokohkan Sinergi Wujudkan Kemajuan Desa, Babins...


      Klungkung,- Pemerintah Desa bersama Badan Permusyawaratan Desa ( BPD ) Desa Tihingan melaksanakan kegiatan Musyawarah Desa ( Musdes ) Pen...

    05 Jan 2026

    Dekatkan Diri dengan Pemuda, Babinsa Kalijaga S...


    Lombok Timur – Babinsa Desa Kalijaga Selatan, Kecamatan Aikmel, Kabupaten Lombok Timur, Serka Maswandy melaksanakan kegiatan Patroli Kongkow K...

    24 Des 2025

    Dukung Pengendalian Banjir, Babinsa Ikuti Perte...


    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Maluk, Serda Efendi, menghadiri kegiatan Pertemuan Konsultasi Masyarakat (PKM) terkait penyusunan Detail Eng...

    17 Des 2025
    NTB

    ‎‎Warga Pademare Kompak Bangun Tembok Kubur...


    ‎Desa Batuyang, Lombok Timur — Babinsa Desa Batuyang, Peltu M. Yunus, bersama lima orang anggota Koramil 1615-02/Pringgabaya melaksanakan ke...

    24 Nov 2025
    back to top