Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Sertu Jaharudin Terjun ke Sawah Bantu Petani di Kecamatan Umbu Ratu Nggay Tengah

    Nov 28 202555 Dilihat

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Jaharudin, melaksanakan kegiatan pendampingan sekaligus membantu warga dalam penanaman padi di Desa Sambali Loku, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Tengah, Kabupaten Sumba Tengah, Kamis (27/11/2025).

    Kehadiran Babinsa di tengah-tengah petani merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial TNI AD dalam mendukung program ketahanan pangan nasional.

    Melalui kegiatan ini, Babinsa berupaya memberikan motivasi serta membantu percepatan proses tanam sehingga hasil pertanian dapat optimal dan tepat waktu.

    Sertu Jaharudin menyampaikan bahwa keterlibatan Babinsa dalam kegiatan pertanian di wilayah binaan bertujuan untuk meningkatkan hubungan kedekatan dengan masyarakat sekaligus memberikan dukungan nyata bagi para petani.

    Ia berharap dengan kebersamaan dan kerja sama yang baik, hasil panen tahun ini dapat meningkat dan memberi dampak positif bagi kesejahteraan warga.

    Para petani Desa Sambali Loku menyambut baik kehadiran Babinsa yang turut membantu pekerjaan mereka di sawah.

    Mereka mengungkapkan bahwa dukungan dan pendampingan tersebut membuat pekerjaan menjadi lebih ringan dan menambah semangat dalam mengolah lahan pertanian.

    Kegiatan berjalan lancar dan penuh keakraban, sekaligus memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat dalam mendukung pembangunan desa dan peningkatan produksi pertanian di wilayah Kecamatan Umbu Ratu Nggay Tengah.
    (Pendim 1613/SB)

    Share to

    Related News

    Babinsa Maurole Pantau Keamanan Wilayah ...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wi...

    Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babins...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan pendampingan dan pengawasan...

    Hadir di Wilayah Binaan, Babinsa Maurole...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegia...

    Dari Pendamping Hingga Pekerja, Babinsa ...

    by Jan 16 2026

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-02/Talibura Kodim 1603/Sikka, Praka Mansyur, melaksanakan pendamping...

    Pengamanan K-SINGN di Rote Ndao Berjalan...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao, Sertu Andre T, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah ...

    Penerimaan Material KDKMP di Kuli Aisele...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Desa Kuli Aisele, Serka Silvester Berek, melaksanakan kegiatan pemantauan pene...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Babinsa Koramil Fatuleu Barat Fasilitasi Musyaw...


    NTT-KUPANG, – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang pemberdayaan ekonomi masyarakat, Babinsa Desa Nuataus Koramil 1604-05/Sulamu...

    03 Nov 2025

    Jaga Keamanan Desa, Babinsa Bersama Perangkat D...


    Hu’u, NTB – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u melaksanakan kegiatan patroli ronda malam...

    09 Jan 2026

    Perkuat persatuan dan kesatuan bangsa, Danramil...


    KARANGASEM – Danramil 1623-01/Karangasem Lettu Ctp. Djoko Purwo Prasetyo sebagai narasumber dalam kegiatan ceramah keormasan bertempat di ...

    13 Nov 2025

    Dandim 1629/SBD Tinjau Progres Pembangunan KDKM...


    Komandan Kodim 1629/Sumba Barat Daya, Letkol Inf Deny Ahdiani Amir, M. Han., turun ke lapangan melaksanakan kegiatan peninjauan langsung terhada...

    17 Des 2025
    NTB

    Danramil Kapten Armansyah Pimpin Peletakan Batu...


    Wawo _ Kabupaten Bima – Pada hari Jumat, 5 Desember 2025, Danramil 1608-06/Wawo Kapten Infanteri Armansyah memimpin secara langsung kegiatan p...

    05 Des 2025
    back to top