Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Babinsa 1603-02 Terlibat Aktif dalam Pembangunan Jalan Desa Tuabao

    Des 01 202550 Dilihat

    NTT – SIKKA – Babinsa Koramil 1603-02/Talibura Kodim 1603/Sikka, Sertu Muwahidin, turut melaksanakan kegiatan pembangunan jalan rabat beton di Desa Tuabao, Kecamatan Waibalama, Senin (01/12/2025).

    Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini menjadi bagian dari dukungan TNI terhadap program pembangunan infrastruktur desa yang bertujuan meningkatkan aksesibilitas dan memperlancar aktivitas masyarakat.

    Pembangunan jalan rabat tersebut dikerjakan secara bergotong-royong bersama warga, perangkat desa, serta unsur terkait lainnya. Dengan pola kerja bersama, proses pengerjaan berjalan lebih cepat dan menumbuhkan semangat kebersamaan antara Babinsa dan masyarakat.

    Sertu Muwahidin menegaskan bahwa pembangunan infrastruktur dasar seperti jalan rabat memiliki peran penting bagi kemajuan ekonomi desa.

    “Pembangunan jalan ini akan memudahkan aktivitas warga, menghubungkan akses pertanian dan pemukiman, serta memberi manfaat jangka panjang bagi masyarakat Tuabao,” ujarnya.

    Kegiatan berlangsung aman, lancar, dan penuh semangat gotong royong sebagai wujud sinergi antara TNI dan masyarakat dalam mendukung pembangunan wilayah.
    (Pendim 1603/ sikka)

    Share to

    Related News

    Kerja Sama TNI dan Kementerian Kehutanan...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima_ Kepala Balai Taman Nasional Tambora, Abdul Azis Bakry, S.Pi., M.Si beserta jajarannya mel...

    Monitoring Wilayah Babinsa, Pembangunan ...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Desa Lidabesi, Sertu Risdianto Lonameo, melaksanakan kegiatan monitoring wilay...

    Laksanakan Patroli Malam Patroli Malam K...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan patroli malam guna menjaga kea...

    Babinsa Batutua Dampingi Pekerjaan Pemba...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Jose Timo, melaksanakan kegiatan monitoring pem...

    Komsos dan Pamwil Babinsa di Desa Bheram...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan kegiatan ...

    Letkol Arh Samuel asdianto Terima Aspira...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima _ Pada tanggal Kamis,(16/01/2026), , Ketua Umum Pimpinan Daerah Ikatan Pelajar Muhammadiya...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Pastikan Tepat Sasaran, Babinsa Cek Langsung Pe...


    NTT-Kefamenanu., Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Sertu Patricio Maupelun, menunjukkan komitmen TNI AD dalam mendukung pembangunan desa dengan turu...

    09 Jan 2026
    NTB

    Sertu Fatahullah Babinsa Desa Tonda Aktif Melak...


    Bima _ Pada hari Senin, 12 Januari 2026, di Dusun Beringin Rt 06 Rw 03 Desa Sondosia, Serka Saiful selaku Babinsa Desa Sondosia, Kecamatan Bolo,...

    12 Jan 2026

    Dandim Klungkung Kerahkan Prajurit Ikut Serta A...


    Klungkung,- Jelang perayaan malam tahun baru 2026 TNI Polri dan berbagai pihak di kabupaten Klungkung terus meningkatkan sinergi dan kolaborasi ...

    31 Des 2025

    Patroli Malam Babinsa Poto Tano Wujudkan Lingku...


    Sumbawa Barat – Pada hari Kamis, 20 November 2025 pukul 21.00 Wita, Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Koptu I. Putu Angrayasa Yohan melaksanak...

    20 Nov 2025

    Personel TNI AD Kupang Peduli Kemanusiaan Lewat...


    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD Ke-80 Tahun 2025, personel Kodim 1604/Kupang beserta Persit KCK Cab XV Dim 1604 ...

    17 Des 2025
    back to top