Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Gotong Royong Babinsa Binafun Perkuat Kepedulian Kebersihan Desa

    Des 03 202549 Dilihat

    NTT-KUPANG, – Babinsa Binafun Koramil 1604-03/Naikliu, Sertu Didit Sumanto, melaksanakan karya bakti pembersihan halaman Kantor Desa Binafun bersama perangkat desa serta Badan Permusyawaratan Desa (BPK) dan para kepala dusun. Kegiatan gotong royong ini berlangsung di halaman Kantor Desa Binafun, Kecamatan Amfoang Tengah, Kabupaten Kupang, sebagai bentuk nyata kepedulian terhadap kebersihan lingkungan pemerintahan desa. Rabu (03/12/2025).

    Karya bakti tersebut meliputi pembersihan rumput liar, penataan halaman, serta perapian area sekitar kantor yang digunakan masyarakat dalam pelayanan publik sehari-hari. Kegiatan ini tidak hanya bertujuan menciptakan lingkungan yang bersih dan rapi, namun juga untuk meningkatkan kenyamanan bagi warga yang datang berurusan di kantor desa.

    Dalam kesempatan itu, Sertu Didit Sumanto menegaskan pentingnya sinergi antara TNI dan pemerintah desa dalam menjaga kebersihan dan kelancaran aktivitas pelayanan masyarakat. Ia menyampaikan bahwa kegiatan gotong royong merupakan sarana mempererat hubungan antara Babinsa dengan perangkat desa. “Kita berharap kebersamaan seperti ini terus berlanjut agar tercipta lingkungan desa yang sehat dan nyaman,” ujarnya.

    Perangkat desa dan BPK turut mengapresiasi kehadiran Babinsa yang selalu aktif mendukung kegiatan pembangunan desa. Mereka berharap kolaborasi seperti ini dapat menjadi contoh bagi masyarakat untuk lebih peduli terhadap kebersihan dan kondisi lingkungan sekitar. Kegiatan ditutup dengan pengecekan bersama hasil pembersihan dan komitmen untuk melanjutkan program kerja bakti secara berkala. (Pendim1604)

    Share to

    Related News

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    Komsos Babinsa Kopda Alfian Wahyudi, Sit...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Alfian Wahyudi, melaksanakan kegiatan komunikasi s...

    Sertu Arnoldus Wogo Dukung Pembangunan K...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Desa Bowado...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Monitorin...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Rahmayadi, melaksanakan kegiatan monitoring wilaya...

    Dandim Kupang Bersama Pasiop Tinjau Laha...

    by Jan 15 2026

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I didampingi Pasiop K...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Praka Umar Lakukan Pamwil dan Komsos, Warga Des...


    Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) di Desa ...

    14 Nov 2025

    21 Peserta Meriahkan GP Gili Balu Cup, Babinsa ...


    Sumbawa Barat – NTB, Kegiatan Balap Sampan GP Gili Balu Cup 2025 yang digelar di Area Tanggul Poto Tano, Desa Poto Tano, pada Sabtu (06/12/202...

    06 Des 2025

    Pratu Jufen Taloim Pantau Distribusi Makanan Be...


    Rote Ndao, 12 November 2025 — Komitmen TNI AD dalam mendukung program pemerintah untuk meningkatkan gizi anak-anak sekolah kembali ditunjukkan...

    12 Nov 2025

    KPK RI Sosialisasikan Program Anti Korupsi, Dan...


    SUMBA BARAT – Dandim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., menghadiri kegiatan Rapat Koordinasi dan Sosialisasi ...

    19 Nov 2025

    Forkopimda Sumba Timur Sambut Kedatangan Menter...


    NTT – Sumba Timur. Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E yang diwakili oleh Kasdim 1601/Sumba Timur Mayor Inf Sambudi...

    26 Des 2025
    back to top