Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Babinsa Gunakan Metode Bakti, Sosialisasi, dan Percontohan Dalam Pendampingan Panen

    Des 10 202549 Dilihat

    Alor, 10 Desember 2025 – Babinsa Desa Tulleng, Sertu Isak Mauleti, melaksanakan kegiatan pendampingan pertanian di Pakilai Barat, Jalan Tani Desa Tulleng, Kecamatan Lembur. Kegiatan dimulai pada pukul 11.00 WITA dengan fokus membantu proses perontokan padi milik warga setempat.

    Pendampingan dilakukan kepada operator mesin perontok yang sedang menggarap padi milik Bapak Melkiur Manimau. Babinsa hadir tidak hanya untuk memantau kegiatan, tetapi juga terlibat langsung guna memastikan proses perontokan berjalan lebih cepat, efektif, dan aman bagi para petani.

    Dalam kegiatan ini, Babinsa menerapkan tiga metode utama, yaitu bakti, sosialisasi, dan percontohan. Melalui metode tersebut, Babinsa memberikan contoh penggunaan alat perontok yang benar, menyampaikan imbauan terkait keselamatan kerja, serta membantu warga mempercepat proses pengolahan hasil panen.

    Kegiatan diikuti oleh Bapak Melkiur selaku pemilik lahan, Sdr. Markus sebagai operator mesin perontok, dan Sertu Isak Mauleti sebagai Babinsa yang mendampingi. Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung secara terkoordinir dan terkendali tanpa hambatan berarti.

    Dari kegiatan perontokan padi tersebut, diperoleh hasil sebanyak 16 karung Gabah Kering Panen (GKP) dari empat petak lahan. Pendampingan seperti ini diharapkan terus memperkuat ketahanan pangan masyarakat serta meningkatkan produktivitas petani di wilayah Kecamatan Lembur.

    (Pendim1622/Alor)

    Share to

    Related News

    Vicon Rakor Sistem Blok Satkowil, Kodim ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kodim 1628/Sumbawa Barat mengikuti kegiatan Video Conference (Vicon) Rapat Ko...

    Grand Opening SPPG Telaga Bertong Dorong...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Danramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifulah, menghadiri kegiatan Grand Ope...

    Grand Opening SPPG Telaga Bertong Dorong...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Danramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifulah, menghadiri kegiatan Grand Ope...

    Momentum Isra Mi’raj, TNI-Polri dan To...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat – Dalam rangka memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 H/2026 M, ...

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    Komsos Babinsa Kopda Alfian Wahyudi, Sit...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Alfian Wahyudi, melaksanakan kegiatan komunikasi s...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    TNI Dekat dengan Warga, Babinsa Lakukan Monitor...


    Ende, — Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pa...

    23 Nov 2025

    Aksi Nyata Babinsa–Mahasiswa Lestarikan Pesis...


    Lombok Barat, NTB – Kepedulian terhadap kelestarian lingkungan terus diwujudkan melalui aksi nyata di lapangan. Bintara Pembina Desa (Babinsa)...

    09 Jan 2026

    ‎Patroli Humanis Babinsa Mamben Lauk, Tekanka...


    ‎Lombok Timur – Babinsa Mamben Lauk, Sertu Makbul melaksanakan kegiatan patroli wilayah sekaligus kongkow-kongkow di seputaran wilayah K...

    02 Jan 2026

    Musyawarah KDMP Desa Seu Sina Berjalan Tertib d...


    NTT – Sikka – Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Pratu Weri Yermia Toto, menghadiri kegiatan presentasi dan penentuan jenis...

    15 Jan 2026

    Peran Aktif Babinsa Kelurahan Kuang Ringankan K...


    Sumbawa Barat – NTB, Serka Bustanuddin, Babinsa Kelurahan Kuang dari Koramil 1628-01/Taliwang, menunjukkan kepedulian dan ketanggapannya saat ...

    04 Des 2025
    back to top