Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Pemutakhiran Data Penduduk dan Komoditas Unggulan, Babinsa Terjun Langsung ke Lokoboko

    Des 10 202548 Dilihat

    Ende, – Dalam upaya meningkatkan kemanunggalan TNI-Rakyat dan mendukung pembangunan wilayah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serma Nasrudin Latif, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pendataan wilayah di Kantor Lurah Lokoboko, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, Rabu (10/12/2025).

    Kegiatan yang dimulai pukul 09.30 WITA ini melibatkan Kasi Pemerintah dan Trantib Kelurahan Lokoboko, dengan fokus pada pemutakhiran data demografis serta potensi wilayah. Adapun rangkaian kegiatan meliputi:

    Pendataan populasi penduduk wilayah Kelurahan Lokoboko.

    Pendataan pendapatan per kapita per bulan warga.

    Identifikasi komoditas unggulan yang menjadi potensi ekonomi lokal.

    Serma Nasrudin Latif menekankan pentingnya peran Babinsa dalam mendukung pemerintahan desa serta memberikan motivasi kepada warga untuk tetap aktif dalam kegiatan pembangunan. Kehadiran Babinsa juga mendapat apresiasi dari masyarakat setempat karena sinergi antara TNI dan pemerintah daerah dinilai memberikan dampak positif bagi kelancaran program pemerintah di wilayah binaan.

    Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam mendukung kesejahteraan rakyat dan menjaga keutuhan wilayah melalui pendekatan komunikasi sosial serta pembinaan wilayah secara berkesinambungan.

    (Pendim 1602/Ende)

    Share to

    Related News

    Wujud Kepedulian TNI dan Pemda, Wabup Ma...

    by Jan 15 2026

    Cowang Langkas, Boleng— Kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak bencana alam terus menjadi p...

    Sinergi TNI dan Pemda Wujudkan Ketahanan...

    by Jan 15 2026

    Manggarai Barat – Komandan Kodim 1630/Manggarai Barat, Letkol Inf. Budiman Manurung, S.E., M.IP., ...

    Sigap Bencana, Babinsa Koramil 1630-01/K...

    by Jan 15 2026

    MANGGARAI BARAT – Dedikasi tanpa batas kembali ditunjukkan oleh jajaran Kodim 1630/Manggarai Barat...

    Peduli Keselamatan Warga, Babinsa Korami...

    by Jan 15 2026

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Helmy Patipeilohy, ...

    Pastikan Sesuai Prosedur, Babinsa Awasi ...

    by Jan 15 2026

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Kopda Komang Septiana, me...

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil...

    by Jan 15 2026

    SUMBA BARAT – Sebagai bentuk kepedulian terhadap ketahanan pangan di wilayah binaan, Babinsa K...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    NTB

    Penekanan Kamtibmas dan Himbauan Hindari Narkob...


    Monta, Selasa, 23 Desember 2025 — Koramil 1608-07/Monta menjalankan tugas teritorial berupa patroli dan ronda malam di sejumlah desa binaan se...

    24 Des 2025

    Babinsa Koramil 1616-05/Sukawati Pastikan Ibada...


    Gianyar – Sukawati, Kamis (25/12/2025) Perayaan Ibadah Natal Tahun 2025 di Gereja Oikoumene Perum Puri Chandra Asri, Blok D No. 27, Desa Batub...

    26 Des 2025
    NTB

    Koramil 1628/05 Jereweh Kawal Program MSG untuk...


    Sumbawa Barat — NTB, Upaya meningkatkan kualitas gizi peserta didik terus digencarkan melalui Program Makan Sehat Bergizi (MSG) yang dilaksana...

    20 Nov 2025
    NTB

    Kolaborasi TNI dan Pemerintah Kota Bima Tingkat...


    Kota Bima, 30 Desember 2025 – Anggota Koramil 1608-01/Rasanae melaksanakan kegiatan karya bakti gotong royong di wilayah Kota Bima, Selasa pag...

    30 Des 2025

    Babinsa Pikat; Lomba Nyurat Aksara Bali Ajang B...


    Klungkung,- Babinsa Pikat Koramil 1610-03/Dawan Serda Nengah Anom terus memberikan dukungan dan peran aktif dalam berbagai kegiatan di wilayah b...

    07 Des 2025
    back to top