Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Dukung Gizi Anak Usia Dini, Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Pendampingan MBG di Lamusung

    Des 11 202548 Dilihat

    Sumbawa Barat, NTB – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali digelar di wilayah Kecamatan Seteluk sebagai upaya mendukung pemenuhan gizi anak usia dini. Babinsa Desa Lamusung, Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Lalu Rupawan melaksanakan pendampingan kegiatan MBG di TK HI Generasi Cendikia Islam Lamusung, Desa Lamusung, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat.

    Kamis (11/12/2025), pukul 08,30 Wita.

    Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini merupakan bentuk dukungan TNI AD melalui jajaran territorial terhadap program pemerintah dalam meningkatkan kualitas gizi dan kesehatan anak-anak. Selain melakukan pendampingan, Babinsa juga memastikan seluruh rangkaian kegiatan berjalan tertib dan lancar.

    Pada kesempatan tersebut, para siswa menerima menu MBG yang terdiri dari bubur kacang ijo, roti, dan buah pir, yang disajikan untuk menunjang kebutuhan gizi harian mereka.

    Babinsa Serda Lalu Rupawan menyampaikan bahwa pendampingan ini tidak hanya sebatas tugas rutin, namun juga sebagai bentuk kepedulian terhadap tumbuh kembang generasi muda di wilayah binaan. “Kami berharap program ini terus memberikan manfaat nyata bagi anak-anak dan mendorong terbentuknya generasi sehat serta cerdas di masa depan,” ujarnya.

    Seluruh rangkaian kegiatan MBG di TK HI Generasi Cendikia Islam Lamusung berjalan aman, tertib, dan lancar. Program ini juga mendapatkan apresiasi dari para guru dan orang tua yang melihat langsung dampak positifnya bagi para peserta didik.

    (Pendim 1628/KSB).

    Share to

    Related News

    Momentum Isra Mi’raj, TNI-Polri dan To...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat – Dalam rangka memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 H/2026 M, ...

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    Komsos Babinsa Kopda Alfian Wahyudi, Sit...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Alfian Wahyudi, melaksanakan kegiatan komunikasi s...

    Sertu Arnoldus Wogo Dukung Pembangunan K...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Desa Bowado...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Monitorin...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Rahmayadi, melaksanakan kegiatan monitoring wilaya...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    TNI-Polri Bersatu Hormati Jasa Pahlawan di Darm...


    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Nasional tahun 2025, Pgs. Kasdim 1604/Kupang Mayor Inf. Hendry Dunant, S.I.P mengikuti U...

    10 Nov 2025

    Komsos dan Pamwil Babinsa di Mautapaga, Ciptaka...


    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Sertu Damianus Kerhi, melakukan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersam...

    25 Nov 2025
    NTB

    Babinsa Desa wadukopa Ingatkan Remaja Terhindar...


    Bima, Senin, 12 Januari 2026, Babinsa Koramil 1608-05/Donggo melakukan serangkaian patroli malam di beberapa desa dalam wilayah binaan guna meni...

    13 Jan 2026

    Tes Urine Serentak, Dandim Jembrana Tekankan Di...


    Jembrana,– Komitmen tegas untuk mewujudkan lingkungan militer yang bersih dari narkoba kembali ditunjukkan oleh Komando Distrik Militer (Kodim...

    30 Okt 2025

    Sertu Dahlan Pimpin Patroli Malam, Warga Setelu...


    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Koramil 1628-03/Seteluk terus meningkatkan upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat melalui kegiatan patr...

    07 Des 2025
    back to top