Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Dukung Gizi Pelajar, Babinsa Koramil Seteluk Laksanakan Pendampingan Program MBG

    Des 17 202545 Dilihat

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Seteluk Tengah, Koramil 1628-04/Seteluk, Sertu Dahlan melaksanakan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SMP Negeri 1 Seteluk, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (17/12/2025).

    Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut merupakan bentuk dukungan TNI AD melalui peran Babinsa dalam membantu program pemerintah guna meningkatkan pemenuhan gizi bagi peserta didik di wilayah binaan.

    Adapun menu Makan Bergizi Gratis yang disajikan kepada para siswa meliputi nasi putih, cumi tepung dan tahu kecap, sambal masak, tumis labu siam, serta buah naga. Menu tersebut disusun untuk memenuhi kebutuhan gizi seimbang bagi anak-anak usia sekolah.

    Sertu Dahlan menyampaikan bahwa pendampingan ini bertujuan memastikan kegiatan berjalan tertib, aman, serta tepat sasaran. Selain itu, kehadiran Babinsa juga sebagai wujud kepedulian TNI terhadap kesehatan dan kesejahteraan generasi muda.

    Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar. Pihak sekolah dan para siswa menyambut baik pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis yang dinilai sangat membantu dalam mendukung kesehatan dan semangat belajar siswa di SMPN 1 Seteluk.

    (Pendim 1628/KSB)

    Share to

    Related News

    Wujud Kepedulian TNI dan Pemda, Wabup Ma...

    by Jan 15 2026

    Cowang Langkas, Boleng— Kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak bencana alam terus menjadi p...

    Sinergi TNI dan Pemda Wujudkan Ketahanan...

    by Jan 15 2026

    Manggarai Barat – Komandan Kodim 1630/Manggarai Barat, Letkol Inf. Budiman Manurung, S.E., M.IP., ...

    Sigap Bencana, Babinsa Koramil 1630-01/K...

    by Jan 15 2026

    MANGGARAI BARAT – Dedikasi tanpa batas kembali ditunjukkan oleh jajaran Kodim 1630/Manggarai Barat...

    Peduli Keselamatan Warga, Babinsa Korami...

    by Jan 15 2026

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Helmy Patipeilohy, ...

    Pastikan Sesuai Prosedur, Babinsa Awasi ...

    by Jan 15 2026

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Kopda Komang Septiana, me...

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil...

    by Jan 15 2026

    SUMBA BARAT – Sebagai bentuk kepedulian terhadap ketahanan pangan di wilayah binaan, Babinsa K...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Perkuat Kamtibmas dan Kepedulian Sosial, Babins...


    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, Serka Jamrud melaksanakan kegiatan Monitoring Keamanan Wilayah, Pengamanan Wilayah (P...

    04 Jan 2026

    Melalui Komsos, Babinsa Koramil 1613-01/Loli Do...


    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 1613-01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat Serma Frengki Moni melaksanakan komunikasi sosial (komsos) dengan para p...

    29 Des 2025

    Patroli Babinsa di Dusun Pali, Dorong Peran Ora...


    Kempo, NTB – 29 Desember 2025 Babinsa Koramil 1614-02/Kempo, Sertu Suratman, melaksanakan patroli keliling di Dusun Pali, Desa Soro Barat, Kec...

    29 Des 2025

    Babinsa Hadir di Tengah Petani, Siapkan Lahan P...


    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Ramli, membantu warga menyiapkan lahan sawah untuk penanaman padi ...

    06 Jan 2026

    TNI dan Pemerintah Daerah Bersinergi Sukseskan ...


    Ende, — Babinsa Kodim 1602/Ende turut hadir dan berpartisipasi dalam kegiatan Pembukaan Pesta Pangan Lokal dan Budaya Zona III Flores Tahun 20...

    31 Okt 2025
    back to top