Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Prestasi Membanggakan, Atlet Tinju Piala Gubernur Cup Disambut Kodim 1613/Sumba Barat

    Des 20 202548 Dilihat

    SUMBA BARAT – Dandim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., bersama Kasdim 1613/Sumba Barat menyambut kepulangan para atlet tinju yang baru saja mengikuti kejuaraan Piala Gubernur Cup di Kupang. Penyambutan tersebut berlangsung di Makodim 1613/Sumba Barat, Jumat (19/12/2025).

    Pada ajang bergengsi tersebut, para atlet tinju berhasil menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih total 6 medali, terdiri dari 4 medali emas dan 2 medali perunggu. Prestasi ini menjadi kebanggaan bagi masyarakat Sumba Barat secara umum.

    Dalam kesempatan tersebut, Dandim 1613/Sumba Barat menyampaikan apresiasi dan rasa bangganya atas semangat juang serta kerja keras para atlet selama mengikuti pertandingan.

    Menurutnya, keberhasilan ini merupakan hasil dari latihan yang disiplin, mental yang kuat, serta dukungan dari para pelatih dan semua pihak yang terlibat.

    Dandim juga berharap capaian tersebut dapat menjadi motivasi bagi para atlet untuk terus meningkatkan kemampuan dan meraih prestasi yang lebih tinggi di masa mendatang.

    Selain itu, prestasi ini diharapkan mampu menginspirasi generasi muda di wilayah Sumba Barat untuk menekuni olahraga secara positif dan menjauhi kegiatan yang bersifat negatif.

    Kegiatan penyambutan berlangsung dalam suasana penuh keakraban dan kebanggaan. Kodim 1613/Sumba Barat berkomitmen untuk terus mendukung pembinaan olahraga sebagai bagian dari upaya membangun sumber daya manusia yang sehat, tangguh, dan berkarakter.
    (Pendim 1613/SB)

    Share to

    Related News

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    Komsos Babinsa Kopda Alfian Wahyudi, Sit...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Alfian Wahyudi, melaksanakan kegiatan komunikasi s...

    Sertu Arnoldus Wogo Dukung Pembangunan K...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Desa Bowado...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Monitorin...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Rahmayadi, melaksanakan kegiatan monitoring wilaya...

    Dandim Kupang Bersama Pasiop Tinjau Laha...

    by Jan 15 2026

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I didampingi Pasiop K...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Koramil 1614-06 Manggelewa Gelar Kegiatan Terit...


    Manggelewa, NTB – Kegiatan teritorial Koramil 1614-06/Manggelewa kembali dilaksanakan pada Sabtu, 6 Desember 2025. Dalam kesempatan terseb...

    06 Des 2025

    Babinsa Turun ke Desa, Posyandu Bayi dan Balita...


    Ende – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kodim 1602/Ende, Serka Wagimin melaksanakan pemantauan kegiatan Posyandu di Desa Niowula, Kecamatan D...

    13 Jan 2026

    Dandim 1618/TTU Letkol Arm Didit Prasetyo Resmi...


    NTT-Kefamenanu., Sabtu, 22 November 2025, bertempat di Kelurahan Benpasi, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Dandim ...

    22 Nov 2025

    Bersama TNI, Pemda Manggarai Matangkan Persiapa...


    REO, Manggarai – Sinergi antara TNI dan Pemerintah Daerah kembali terlihat dalam kegiatan survei lokasi dan pengukuran lahan Koperasi Merah Pu...

    07 Jan 2026

    TMMD ke-126 di Ngada Fokuskan Kegiatan Fisik Be...


    Ngada, Nusa Tenggara Timur — Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan progres signifikan. Satgas ...

    30 Okt 2025
    back to top