Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • TNI Hadir di Tengah Warga, Babinsa Koramil 1602-01/Ende Laksanakan Pamwil dan Komsos

    Des 21 202545 Dilihat

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Kosmas Kerhi, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) bersama warga binaan di Desa Embunggena, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, pada Sabtu (20/12/2025) pukul 10.15 WITA.

    Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk anjangsana untuk mempererat silaturahmi serta memantau perkembangan situasi wilayah selama musim hujan. Kehadiran Babinsa juga bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi warga serta memastikan keamanan dan ketertiban lingkungan tetap terjaga.

    Dalam pelaksanaannya, Babinsa melakukan komunikasi sosial dengan warga binaan, sekaligus memberikan himbauan agar selalu menjaga kesehatan dan kewaspadaan selama musim hujan. Babinsa juga menekankan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di lingkungan masing-masing.

    Kegiatan diikuti oleh enam warga binaan yang antusias berinteraksi dengan Babinsa. Kehadiran TNI di tengah masyarakat ini diharapkan dapat memperkuat hubungan dan membangun kepercayaan, sekaligus mendukung tugas pokok TNI dalam pembinaan teritorial.

    Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, lancar, dan kondusif. Warga menyampaikan rasa senang dan apresiasi atas kehadiran Babinsa yang selalu ada untuk mendampingi serta membantu memantau kondisi wilayah.

    (Pendim 1602/Ende)

    Share to

    Related News

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    Komsos Babinsa Kopda Alfian Wahyudi, Sit...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Alfian Wahyudi, melaksanakan kegiatan komunikasi s...

    Sertu Arnoldus Wogo Dukung Pembangunan K...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Desa Bowado...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Monitorin...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Rahmayadi, melaksanakan kegiatan monitoring wilaya...

    Dandim Kupang Bersama Pasiop Tinjau Laha...

    by Jan 15 2026

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I didampingi Pasiop K...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    NTB

    Patroli Siskamling Koramil 1608-03/Sape Perkuat...


    Sape _ Pada Selasa malam, 30 Desember 2025 Sertu Wahyudin bersama satu anggota Koramil 1608-03/Sape melaksanakan patroli siskamling di Desa Rato...

    31 Des 2025

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Macang Pacar Akti...


    Manggarai Barat – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan dan meningkatkan produktivitas pertanian masyarakat, Babinsa Koramil 1630-03...

    03 Jan 2026

    Sertu Anselmus Rusli Bhalu Laksanakan Pengamana...


    Ngada – Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman kepada umat Kristiani yang melaksanakan ibadah Natal, Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa mela...

    25 Des 2025

    Desa Tepas Gelar Penyuluhan Desa Layak Anak, Ba...


    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Desa Tepas Serda Rusdiansyah, menghadiri kegiatan penyuluhan tentang Desa Layak...

    10 Des 2025

    Satgas Pamtas Turun Tangan Bantu Pengukuran Pon...


    Belu – Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Pos Laktutus melaksanakan karya bakti membantu warga melakukan penggalian dan ...

    09 Des 2025
    back to top