Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Ronda Malam Babinsa di Desa Kole Tekankan Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba

    Des 24 202543 Dilihat

    Wawo _ Pada Selasa malam, 23 Desember 2025, Babinsa Koramil 1608-06/Wawo menggelar patroli dan ronda malam di beberapa desa binaan, yakni Desa Kole (Ambalawi), Desa Kaboro (Lambitu), Desa Tadewa (Wera), dan Desa Kangga (Langgudu). Kegiatan ini bertujuan menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat secara aktif dan berkelanjutan.

    Di Desa Kole, Babinsa Sertu Firman Syarif menghimbau warga khususnya generasi muda untuk menghindari penyalahgunaan narkoba dan minuman keras, sebagai upaya menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman untuk aktivitas sehari-hari. Selanjutnya di Desa Kaboro, Babinsa Serda Hamzah mengajak warga menjaga kerukunan antar tetangga serta tidak main hakim sendiri apabila terjadi masalah, melainkan segera melapor kepada aparat keamanan.

    Pada Desa Tadewa, Serda Fyschailan menekankan pentingnya menjaga situasi kamtibmas dan mengingatkan kembali warga agar melaporkan segala permasalahan ke pihak berwenang guna menghindari aksi main hakim sendiri. Di Desa Kangga, Babinsa Sertu Mujahidin mengajak masyarakat untuk terus membudayakan jiwa gotong royong serta menyelesaikan persoalan dengan musyawarah dan kepala dingin demi terciptanya ketentraman lingkungan.

    Kegiatan patroli dan ronda malam Babinsa ini berlangsung aman dan mendapatkan respon positif dari warga, sebagai bukti sinergi yang solid antara TNI dan masyarakat dalam menjaga keamanan wilayah Kabupaten Bima.

    Share to

    Related News

    Dandim 1608/Bima dan Wakil Bupati Tinjau...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2026 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom, M.Sc bersama ...

    Dandim 1608/Bima Tinjau Langsung Kondisi...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2025 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom M.Sc melakukan...

    Peduli Keselamatan Warga, Koramil Lunyuk...

    by Jan 15 2026

    Lunyuk, Sumbawa – Koramil 1607-07/Lunyuk terus meningkatkan kegiatan patroli malam guna menjaga ke...

    ‎Wakili Danramil, Babinsa Hadiri Rapat...

    by Jan 15 2026

    Utan, ‎Sumbawa – Dalam rangka persiapan Karnaval Budaya tingkat Kabupaten Sumbawa yang akan diik...

    Kepala Dinas PUPR Sambut Hangat Kunjunga...

    by Jan 15 2026

    Kota Bima _ Kamis, 15 Januari 2026, Komandan Kodim 1608/Bima Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbongan, ...

    Serda Hendra Ajak Warga Tumpu Terapkan G...

    by Jan 15 2026

    Bima_ Koramil 1608-02/Bolo terus memperkuat komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat di wilayah ...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Dukung Kelancaran ETMC 2025, Kodim 1602/Ende Ke...


    Ende – Rangkaian pertandingan El Tari Memorial Cup (ETMC) Ende 2025 pada Kamis, 20 November 2025, berlangsung aman dan kondusif berkat pengama...

    21 Nov 2025
    NTB

    Koramil 1628-01/Taliwang Kawal Program OPLAH un...


    Sumbawa Barat, NTB — Dalam upaya mendukung peningkatan produktivitas sektor pertanian, anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan ...

    25 Nov 2025

    Sinergi TNI dan Masyarakat, Keamanan Desa Lisep...


    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Lisepuu, Kec...

    11 Des 2025

    Koramil 1628-04/Poto Tano Dukung Peningkatan Ka...


    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Babinsa Desa Mantar Serda Hendry N, menghadiri kegiatan Pelatihan Sistem Pengelolaan A...

    05 Des 2025

    Jaga Kekhidmatan Ibadah, Babinsa Tegallalang Tu...


    Gianyar – Tegallalang, Rabu (5/11/2025) Dalam situasi kondusif di hari suci Purnama Sasih Kalima, Babinsa Desa Taro Koramil 1616-06/Tegallalan...

    05 Nov 2025
    back to top