Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Sertu Fahrurrahman Komsos Sekaligus Bantu Warga Bersihkan Kebun Kacang

    Jan 03 202628 Dilihat

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi serta meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Fahrurrahman, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat desa binaan dengan ikut membantu membersihkan kebun kacang milik warga di Desa Wedabo, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (03/01/2026).

    Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa di wilayah binaan, yang bertujuan untuk memberikan motivasi kepada masyarakat agar lebih giat dalam mengelola lahan pertanian sekaligus menciptakan kebersamaan dan kekompakan antara TNI dan warga.

    Sertu Fahrurrahman menyampaikan bahwa keterlibatan Babinsa dalam kegiatan pertanian warga merupakan wujud kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat serta upaya mendukung ketahanan pangan di wilayah.

    “Melalui kegiatan ini, kami berharap dapat membantu meringankan pekerjaan warga sekaligus mempererat hubungan yang sudah terjalin dengan baik,” ujarnya.

    Masyarakat Desa Wedabo menyambut baik kehadiran Babinsa dan mengapresiasi kepedulian serta peran aktif TNI yang selalu hadir di tengah-tengah masyarakat.

    Dengan adanya kegiatan seperti ini, diharapkan sinergi antara TNI dan rakyat semakin kuat demi terciptanya lingkungan yang aman, harmonis, dan sejahtera.
    (Pendim 1613/SB)

    Share to

    Related News

    Babinsa Lampok Ajak Warga Jaga Kebersiha...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB — Wujud kepedulian TNI terhadap kebersihan lingkungan dan kebersamaan dengan ma...

    Babinsa Kodim 1627/RN Kawal Pendistribus...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Desa Nggodimeda, Koramil 1627/Rote Ndao, Sertu Delfi Amalo menerima penyerahan...

    Kerja Sama TNI dan Kementerian Kehutanan...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima_ Kepala Balai Taman Nasional Tambora, Abdul Azis Bakry, S.Pi., M.Si beserta jajarannya mel...

    Monitoring Wilayah Babinsa, Pembangunan ...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Desa Lidabesi, Sertu Risdianto Lonameo, melaksanakan kegiatan monitoring wilay...

    Laksanakan Patroli Malam Patroli Malam K...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan patroli malam guna menjaga kea...

    Babinsa Batutua Dampingi Pekerjaan Pemba...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Jose Timo, melaksanakan kegiatan monitoring pem...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Dukung Pembangunan Desa, Babinsa Monitoring Pem...


    Rote Ndao – Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao, Sertu Risdianto Lonameo, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus memantau proses pemasang...

    15 Jan 2026

    Babinsa Pantau Pemasangan Bobflang Siku di Wila...


    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627/Rote Ndao, Serka Ishak Manafe, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus pemantauan progres pekerjaa...

    08 Jan 2026
    NTB

    Dekat dengan Rakyat, Babinsa Serda Syarifuddin ...


    Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif, Babinsa Kelurahan...

    12 Nov 2025

    Patroli Malam Babinsa Seteluk Ciptakan Lingkung...


    Sumbawa Barat – Pada hari Senin, 01 Desember 2025 pukul 21.40 WITA, personel piket Koramil 1628-03/Seteluk, Koptu Agus Sugeng Prayitno, melaks...

    01 Des 2025

    TNI–Polri Siap Amankan Liga 4 Zona Pulau Sumb...


    Sumbawa Barat, NTB – Panitia pelaksana Liga 4 Zona Pulau Sumbawa Tahun 2026 menggelar kegiatan Match Coordination Meeting (MCM) sebagai bentuk...

    14 Jan 2026
    back to top