Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Babinsa Koramil Taliwang Dampingi PPL dan Petani dalam Zoom Meeting Presiden RI

    Jan 07 202637 Dilihat

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung pencapaian pembangunan pertanian nasional, Babinsa Kelurahan Sampir Koramil 1628-01/Taliwang, Kodim 1628/Sumbawa Barat, Koptu Fahrurrozi mengikuti kegiatan Zoom Meeting pengumuman swasembada pangan bersama Presiden Republik Indonesia.

    Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Rabu, 7 Januari 2026, pukul 10.00 WITA, bertempat di Lingkungan Muhajirin, Kelurahan Sampir, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Zoom Meeting ini merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam menyampaikan capaian pembangunan pertanian tahun 2025 sekaligus memperkuat sinergi antara aparat kewilayahan, penyuluh pertanian, dan para petani.

    Koptu Fahrurrozi menjelaskan bahwa keikutsertaan Babinsa dalam kegiatan ini merupakan wujud dukungan TNI AD, khususnya Kodim 1628/Sumbawa Barat, dalam mendukung program ketahanan pangan nasional serta pendampingan kepada petani di wilayah binaan.

    Kegiatan Zoom Meeting tersebut diikuti oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kelurahan Sampir, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kelurahan Dalam, Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) Kelurahan Sampir, kelompok tani Kelurahan Sampir, serta para Ketua RT Lingkungan Muhajirin Kelurahan Sampir.

    Selama kegiatan berlangsung, seluruh peserta mengikuti dengan tertib dan penuh antusias. Diharapkan melalui kegiatan ini, koordinasi antara aparat, penyuluh, dan petani semakin solid sehingga mampu meningkatkan produktivitas pertanian dan mewujudkan swasembada pangan yang berkelanjutan di wilayah Kabupaten Sumbawa Barat.

    (Pendim 1628/KSB).

    Share to

    Related News

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    Komsos Babinsa Kopda Alfian Wahyudi, Sit...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Alfian Wahyudi, melaksanakan kegiatan komunikasi s...

    Sertu Arnoldus Wogo Dukung Pembangunan K...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Desa Bowado...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Monitorin...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Rahmayadi, melaksanakan kegiatan monitoring wilaya...

    Dandim Kupang Bersama Pasiop Tinjau Laha...

    by Jan 15 2026

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I didampingi Pasiop K...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Babinsa Sertu Alifin Hadir di Tengah Warga Lewa...


    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Alifin, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga masy...

    16 Des 2025

    Dandim Jembrana Turun ke Lapangan: Tak Hanya In...


    Jembrana, 30 November 2025 — Komandan Kodim 1617/Jembrana, Letkol Inf Sy. Gafur Thalib S.I.P., M.Si, menunjukkan komitmennya dalam memperkuat ...

    01 Des 2025

    Jaga Kamtibmas, Babinsa Ende Dampingi Pelajar S...


    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Sertu Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wi...

    19 Des 2025

    Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Intensifkan K...


    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus menjaga situasi wilayah tetap aman dan kondusif, Babinsa Des...

    08 Jan 2026

    Babinsa Hadir Bukan Sekadar Pantau, Tanam Padi ...


    ELAR, MANGGARAI TIMUR – Totalitas TNI dalam menjaga kedaulatan pangan kembali terbukti di garis depan. Pada Jumat, 19 Desember 2025, Pratu Yau...

    20 Des 2025
    back to top