Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Banjir Rendam Pemukiman dan SDN Inpres Rada di Kecamatan Bolo

    Jan 10 202633 Dilihat

    Bima – Pada Sabtu, 10 Januari 2026, Desa Rada Kecamatan Bolo Kabupaten Bima diterjang banjir akibat hujan deras dari kawasan Gunung Bolo. Air meluap hingga ke pemukiman warga, lahan pertanian, dan jalan raya dengan ketinggian sekitar 30 cm. SDN Inpres Rada menjadi salah satu tempat terdampak yang tergenang air serta dipenuhi material lumpur dan sampah.

    Menyikapi kondisi tersebut, Babinsa Desa Rada Sertu Firmansyah langsung berkoordinasi dengan pihak sekolah untuk segera melakukan pembersihan. Bersama beberapa guru dan warga, Babinsa ikut aktif membersihkan ruang kelas yang terdampak setelah air mulai surut agar proses belajar mengajar dapat kembali berjalan dengan lancar.

    Kepala Sekolah SDN Inpres Rada menyampaikan apresiasi atas peran serta Babinsa dan warga dalam penanganan pasca banjir. “Kami sangat berterima kasih kepada Babinsa yang sigap membantu pembersihan, sehingga sekolah dapat kembali difungsikan dengan cepat,” ujarnya.

    Koramil 1608-02/Bolo bersama Babinkamtibmas juga melakukan koordinasi dengan pemerintah desa setempat dan terus memonitor perkembangan situasi pasca banjir. Babinsa mengimbau warga untuk tetap waspada terhadap potensi banjir susulan dan menjaga kesiapsiagaan menghadapi bencana.

    Sinergi antara TNI dan masyarakat menjadi kunci utama dalam menghadapi dan mengatasi bencana alam di wilayah Kabupaten Bima, memastikan keselamatan dan kenyamanan masyarakat terus terjaga.

    Share to

    Related News

    Dandim 1608/Bima dan Wakil Bupati Tinjau...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2026 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom, M.Sc bersama ...

    Dandim 1608/Bima Tinjau Langsung Kondisi...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2025 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom M.Sc melakukan...

    Peduli Keselamatan Warga, Koramil Lunyuk...

    by Jan 15 2026

    Lunyuk, Sumbawa – Koramil 1607-07/Lunyuk terus meningkatkan kegiatan patroli malam guna menjaga ke...

    ‎Wakili Danramil, Babinsa Hadiri Rapat...

    by Jan 15 2026

    Utan, ‎Sumbawa – Dalam rangka persiapan Karnaval Budaya tingkat Kabupaten Sumbawa yang akan diik...

    Kepala Dinas PUPR Sambut Hangat Kunjunga...

    by Jan 15 2026

    Kota Bima _ Kamis, 15 Januari 2026, Komandan Kodim 1608/Bima Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbongan, ...

    Serda Hendra Ajak Warga Tumpu Terapkan G...

    by Jan 15 2026

    Bima_ Koramil 1608-02/Bolo terus memperkuat komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat di wilayah ...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Penurunan Material Bangunan di Desa Tualima Ber...


    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Koptu Yoseph Gunawan Seran, melaksanakan kegiatan pemantauan penurunan bahan-bahan material bangu...

    15 Jan 2026
    NTB

    Serka A. Hapit Pimpin Patroli Malam, Koramil Je...


    Sumbawa Barat, NTB — Koramil 1628-05/Jereweh terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan, petugas piket Kor...

    16 Nov 2025

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Tunjukkan Kepeduli...


    Ende, – Dalam rangka menjaga kebersihan dan kerapian lingkungan kerja, para Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1602-01/Ende melaksanakan k...

    03 Nov 2025
    NTB

    Wujud Sinergi TNI dan Desa, Babinsa Hijrah Ikut...


    Lape, Sumbawa – Dalam rangka mendukung pembangunan desa yang berkelanjutan, Babinsa Desa Hijrah Koramil 1607-06/Lape Lopok, Serda M. Saleh, me...

    05 Jan 2026

    Pemantauan Babinsa di Pasar Barter Wulandoni Du...


    Lembata – Babinsa Ramil 1624-07/Nagawutung Praka Marshal Yudha Prasetya melaksanakan kegiatan pemantauan dan pengamanan Pasar Tradisional ...

    11 Jan 2026
    back to top