Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Pembangunan KDKMP Manusak Didukung Pengawasan Ketat Babinsa

    Nov 29 202551 Dilihat

    NTT-KUPANG, – Babinsa Desa Manusak Koramil 1604-02/Camplong, Sertu Amaral, terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pembangunan Koperasi Desa Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di Desa Manusak, Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang. Kehadirannya di lokasi pembangunan bertujuan memastikan setiap tahapan pekerjaan berjalan sesuai rencana sekaligus memberikan bantuan tenaga untuk mempercepat proses penyelesaian fasilitas tersebut. Jumat (28/11/2025).

    Pada kegiatan hari ini, Sertu Amaral bersama warga melaksanakan sejumlah pekerjaan penting, yaitu melanjutkan pengecoran pondasi tengah, pemasangan pondasi tengah, pengikatan besi untuk kebutuhan cor, serta merakit dan mengangkut material untuk tiang bangunan. Seluruh pekerjaan dilakukan secara gotong royong demi memastikan struktur bangunan berdiri kuat dan sesuai standar pembangunan yang telah ditetapkan.

    Selain proses pekerjaan, beberapa material pembangunan juga tercatat masuk ke lokasi, di antaranya tanah urukan sebanyak 25 ret, mal besi untuk empat pasang tiang, serta tiga setelan besi sebagai komponen utama pengerjaan pondasi. Ketersediaan material ini menjadi faktor pendukung penting bagi kelancaran pembangunan KDKMP yang saat ini sedang memasuki tahapan konstruksi inti.

    Sertu Amaral menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa di tengah masyarakat merupakan bagian dari tugas pendampingan teritorial, terutama dalam pembangunan fasilitas publik yang bermanfaat bagi warga. Ia berharap pembangunan KDKMP Desa Manusak dapat segera rampung sehingga dapat digunakan untuk meningkatkan pelayanan dan aktivitas produktif masyarakat setempat. “Demikian yang dapat kami laporkan,” tutupnya. (Pendim1604)

    @kodim1604_kupang
    #TNIPRIMA#Profesional#Responsif#Integratif#Modern#Adaptif
    #PrajuritPrajaraksakaPeduliRakyat
    #TNIADMengabdidanMembangunBersamaRakyat

    Share to

    Related News

    Komsos dan Pamwil Babinsa di Desa Bheram...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan kegiatan ...

    Letkol Arh Samuel asdianto Terima Aspira...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima _ Pada tanggal Kamis,(16/01/2026), , Ketua Umum Pimpinan Daerah Ikatan Pelajar Muhammadiya...

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Pantau D...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan pendampingan penyaluran Bant...

    Kerja Sama TNI dan Kementerian Kehutanan...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima_ Kepala Balai Taman Nasional Tambora, Abdul Azis Bakry, S.Pi., M.Si beserta jajarannya mel...

    Melalui Komsos, Babinsa Ende Dorong Warg...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Kom...

    Anggota Satgaster Pos Halibete 2 Bantu G...

    by Jan 16 2026

    SATGASTER KODIM 1605/BELU, Personil Satgaster Kodim 1605/Belu Pos Halibete 2 Serda Hironimus Kono me...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    NTB

    Pentingnya Peran Kodim 1608/Bima dalam Menjaga ...


    Kota Bima _ Rabu, 11 Desember 2025, bertempat di pintu batas Kota Bima dan Kabupaten Bima, Kelurahan Dara, Kecamatan Rasanae Barat, berlangsung ...

    11 Des 2025

    Babinsa Koramil Larantuka Bersama BKO Polres Am...


    Flotim – Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka melaksanakan tugas pengamanan Posko UPP Natal dan Tahun Baru (Nataru) di Bandara Udara Gewayant...

    27 Des 2025

    Sinergi TNI dan Tim Kesehatan, Mobile Klinik HI...


    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung upaya pencegahan dan penanggulangan penyakit menular seksual, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang D...

    19 Des 2025
    NTB

    Babinsa Serda Suharjoni Harap Masyarakat Desa P...


    Wawo, 30 November 2025 – Babinsa Koramil 1608-06/Wawo aktif melaksanakan patroli dan ronda malam di wilayah binaan masing-masing pada Minggu m...

    01 Des 2025

    Sinergitas TNI-Polri dan Instansi Terkait Amank...


    SUMBA BARAT – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif pada malam pergantian tahun, anggota Kodim 1613/Sumba Barat mengikut...

    01 Jan 2026
    back to top