Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Komsos dan Pamwil, Babinsa Dorong Masyarakat Nuanara Ciptakan Lingkungan Sehat

    Nov 29 202549 Dilihat

    Ende, NTT — Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Nuanara, Desa Wiwipemo, Kecamatan Wolojita, pada Sabtu pagi (29/11/2025).

    Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA dan berlangsung selama satu jam. Dalam pelaksanaannya, Babinsa berinteraksi langsung dengan warga untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap terjaga di wilayah binaan.

    Praka Umar juga mengimbau masyarakat agar senantiasa menjaga kebersihan lingkungan sebagai langkah penting dalam memelihara kesehatan dan mencegah penyakit. Ia menekankan bahwa kehadiran Babinsa di tengah masyarakat merupakan bagian dari tugas Satkowil sebagai garda terdepan dalam pembinaan teritorial.

    “Kehadiran Babinsa bertujuan memberikan rasa aman, nyaman, dan memastikan lingkungan tetap kondusif. Hubungan yang baik dengan masyarakat sangat penting dalam menjaga stabilitas wilayah,” ujarnya dalam kesempatan tersebut.

    Warga Dusun Nuanara menyambut baik kunjungan dan pendampingan tersebut. Antusiasme masyarakat terlihat dari interaksi terbuka yang terjalin selama kegiatan berlangsung.

    Kegiatan monitoring dan Komsos selesai pada pukul 09.00 WITA, berjalan aman, lancar, dengan kondisi cuaca cerah dan tanpa adanya kejadian menonjol.

    (Pendim 1602/Ende)

    Share to

    Related News

    Rapat Awal Tahun Kelurahan Mutiara, Babi...

    by Jan 16 2026

    NTT—ALOR—, Babinsa Kelurahan Mutiara, Koramil 1622-01/Kalabahi, Sertu Nuno Miguel De Jesus mengh...

    Babinsa Koramil 1622-02/Pantar Aktif Dam...

    by Jan 16 2026

    NTT—ALOR—, Babinsa Desa Munaseli, Koramil 1622-02/Pantar, Serda Rahmad Bao melaksanakan kegiatan...

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas...

    Rapat Evaluasi Kasad: Hapus Budaya Membe...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc. mem...

    Banjir Sekotong, Babinsa Pastikan Bantua...

    by Jan 16 2026

    Lombok Barat, NTB – Kepedulian negara terhadap masyarakat terdampak bencana kembali ditunjukkan me...

    Vicon Rakor Sistem Blok Satkowil, Kodim ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kodim 1628/Sumbawa Barat mengikuti kegiatan Video Conference (Vicon) Rapat Ko...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Kehadiran Babinsa Wujud Sinergi TNI dan Pemerin...


    NTT-Kefamenanu, Kamis 06 November 2025, Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Sertu Arnoldus Yansen, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Khusus...

    06 Nov 2025

    Babinsa Kayubihi Kawal Pelaksanaan Vaksinasi Ra...


    Bangli – Dalam upaya mencegah dan mengendalikan penyebaran penyakit rabies, Babinsa Desa Kayubihi, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serka...

    21 Nov 2025

    Serka Irfan Ajak Pemuda Doridungga Tingkatkan K...


    Dompu, NTB – Babinsa Desa Madaprama, Serka Irfan, melaksanakan kegiatan patroli ronda malam bersama para pemuda Karang Taruna di Dusun Dor...

    29 Nov 2025

    Upacara Hari Juang TNI AD 2025, Kodim 1624/Flot...


    Larantuka – Kodim 1624/Flores Timur melaksanakan Upacara Peringatan Hari Juang Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) Tahun 2025, ...

    15 Des 2025

    Dukung Program Strategis Nasional, Babinsa Kawa...


    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah serta mendukung kelancaran program strategis nasional, Babinsa Kodim 1627/Rote Nd...

    02 Jan 2026
    back to top