Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • ‎ Serma Parmuliadin Ajak Warga Suryawangi Waspada Cuaca Ekstrem di Musim Hujan

    Des 02 202546 Dilihat

    ‎Suryawangi – Lombok Timur, Babinsa Kelurahan Suryawangi, Serma Parmuliadin, melaksanakan kegiatan patroli bersama warga di sejumlah titik wilayah Kelurahan Suryawangi, Kecamatan Labuhan Haji, Kabupaten Lombok Timur. Senin(01/12/2025).

    ‎Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan.

    ‎Dalam kegiatan patroli tersebut, Babinsa aktif berkomunikasi dengan warga sambil memantau situasi lingkungan sekitar. Kehadiran Babinsa turut memberikan rasa aman serta memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat dalam menjaga kondusifitas wilayah. Patroli ini juga menjadi upaya preventif dalam mengantisipasi potensi gangguan keamanan terutama pada musim hujan.

    ‎Pada kesempatan itu, Serma Parmuliadin menyampaikan imbauan kepada warga agar tetap waspada terhadap kondisi cuaca yang tidak menentu. Ia menekankan pentingnya kewaspadaan terutama ketika hujan turun pada malam hari, guna menghindari risiko bencana seperti banjir maupun pohon tumbang.

    ‎Selain itu, Babinsa juga mengajak masyarakat untuk terus menjaga kesehatan serta kebersihan lingkungan. Ia mengingatkan agar warga selalu membuang sampah pada tempatnya, menjaga kerapian lingkungan, dan meningkatkan pola hidup sehat guna mencegah timbulnya penyakit yang sering muncul saat musim penghujan.

    ‎Sebagai penutup, Babinsa mengimbau warga untuk bersama-sama menjaga keamanan wilayah serta memperkuat komunikasi antarwarga. Ia meminta masyarakat untuk segera melaporkan apabila terdapat aktivitas yang mencurigakan. Kegiatan patroli berjalan aman, lancar, dan mendapat sambutan positif dari warga Kelurahan Suryawangi.

    Share to

    Related News

    Babinsa Batutua Dampingi Pekerjaan Pemba...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Jose Timo, melaksanakan kegiatan monitoring pem...

    Komsos dan Pamwil Babinsa di Desa Bheram...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan kegiatan ...

    Letkol Arh Samuel asdianto Terima Aspira...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima _ Pada tanggal Kamis,(16/01/2026), , Ketua Umum Pimpinan Daerah Ikatan Pelajar Muhammadiya...

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Pantau D...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan pendampingan penyaluran Bant...

    Kerja Sama TNI dan Kementerian Kehutanan...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima_ Kepala Balai Taman Nasional Tambora, Abdul Azis Bakry, S.Pi., M.Si beserta jajarannya mel...

    Melalui Komsos, Babinsa Ende Dorong Warg...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Kom...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Sambut Tahun 2026, 1.200 Warga Desa Banyupoh Tu...


      BULELENG – Suasana pagi di Desa Banyupoh, Kecamatan Gerokgak, mendadak riuh dan penuh warna pada Jumat (26/12/2025). Ribuan warga dari ...

    26 Des 2025

    Pastikan Keamanan Pelabuhan, Piket Koramil Baa ...


    Rote Ndao – Piket Koramil 1627-01/Baa yang dipimpin oleh Koptu Syahrul Ramadhan melaksanakan kegiatan pemantauan aktivitas pelabuhan di Pelabu...

    19 Des 2025

    Monitoring Wilayah Desa Babinsa Kiantar Tingkat...


    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Kiantar Koramil 1628-04/Poto Tano, Koptu Amirudin, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah desa binaan seka...

    22 Des 2025

    Komsos Babinsa Sulamu Bahas Penurunan Material ...


    NTT-KUPANG, – Babinsa Koramil 1604-05/Sulamu, Serka Yohanis Kesnai melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama staf Kelurahan Sulamu t...

    30 Nov 2025
    NTB

    Babinsa Ingatkan Petugas Parkir Jaga Keamanan P...


    Mataram, NTB — Dalam rangka menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat, Binatara Pembina Desa (Babinsa) Kelurahan Pagesangan Timur Komando Ray...

    19 Nov 2025
    back to top