Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Dorong Kemandirian Penyintas, Desa Seminar Salit Gelar Sosialisasi Pemberdayaan Ekonomi

    Des 05 202569 Dilihat

    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Desa Seminar Salit Serda Adriansyah menghadiri kegiatan Sosialisasi Pemberdayaan Ekonomi bagi Penyintas AIDS, TBC, dan Malaria. Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Kantor Desa Seminar Salit, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat.

    Jum’at (05/12/2025), pukul 09,00 Wita.

    Sosialisasi ini digelar sebagai upaya meningkatkan pengetahuan dan kemampuan ekonomi masyarakat khususnya para penyintas penyakit menular, sehingga mereka dapat lebih mandiri serta memiliki peluang usaha untuk meningkatkan kesejahteraan keluarga.

    Kegiatan dihadiri oleh Kepala Desa Seminar Salit, Ketua BPD, Babinsa, staf desa, para Kepala Dusun, Ketua RT se-Desa Seminar Salit, narasumber dari UPTD Puskesmas Brang Rea, anggota AGR, serta masyarakat setempat.

    Dalam kesempatan tersebut, narasumber dari Puskesmas Brang Rea memberikan pemaparan mengenai kondisi kesehatan penyintas, pentingnya dukungan sosial, serta strategi penguatan ekonomi melalui program pemberdayaan masyarakat yang terintegrasi.

    Hingga pukul 10.30 Wita, kegiatan berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar. Babinsa Serda Adriansyah menyampaikan bahwa TNI selalu siap mendukung program pemerintah dalam peningkatan kualitas hidup masyarakat, khususnya pada bidang kesehatan dan pemberdayaan ekonomi.

    Kegiatan ini diharapkan mampu memberikan dorongan positif bagi para penyintas untuk tetap produktif dan berperan aktif dalam kehidupan sosial maupun ekonomi di lingkungan mereka.

    (Pendim 1628/KSB).

    Share to

    Related News

    Babinsa Batutua Dampingi Pekerjaan Pemba...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Jose Timo, melaksanakan kegiatan monitoring pem...

    Komsos dan Pamwil Babinsa di Desa Bheram...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan kegiatan ...

    Letkol Arh Samuel asdianto Terima Aspira...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima _ Pada tanggal Kamis,(16/01/2026), , Ketua Umum Pimpinan Daerah Ikatan Pelajar Muhammadiya...

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Pantau D...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan pendampingan penyaluran Bant...

    Kerja Sama TNI dan Kementerian Kehutanan...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima_ Kepala Balai Taman Nasional Tambora, Abdul Azis Bakry, S.Pi., M.Si beserta jajarannya mel...

    Melalui Komsos, Babinsa Ende Dorong Warg...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Kom...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    TMMD ke-126 Fokus Tingkatkan Infrastruktur Pert...


    Ngada-Desa Benteng Tawa, Riung Barat – Memasuki hari ke-23 pelaksanaan TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada, Satgas TMMD di bawah pimpinan Dansatgas L...

    01 Nov 2025

    Dipimpin Serka I Dwa Oka, Kodim 1612/Manggarai ...


    Ruteng – Dalam rangka memberikan rasa aman dan memastikan kelancaran perayaan Hari Raya Natal, anggota Kodim 1612/Manggarai melaksanakan patro...

    25 Des 2025

    Sertu Zulkifli Pastikan 14 Warga Tamekan Terima...


    Sumbawa Barat – NTB, Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) tahap terakhir tahun anggaran 2025 di Desa Tamekan berlangsung terti...

    05 Des 2025

    Serda Yakub Awasi Pembuatan Bouwplank dan Kolom...


    Sumbawa Barat — NTB, Dalam upaya mendukung kelancaran pembangunan fasilitas ekonomi desa, Babinsa Desa Dasan Anyar, Koramil 1628-05/Jereweh Se...

    23 Nov 2025

    Kehadiran Babinsa di Musdes Legu Jadi Spirit Ke...


    Manggarai, 6 November 2025 — Dalam upaya mendukung transparansi dan partisipasi masyarakat dalam perencanaan pembangunan desa, Babinsa Koramil...

    09 Nov 2025
    back to top