Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Babinsa Tabundung Berikan Pendampingan Pembinaan Siswa SMA N Pinupahar

    Des 18 202549 Dilihat

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mendukung terciptanya lingkungan sekolah yang aman dan kondusif, Babinsa Koramil 04/Tabundung, Kodim 1601/Sumba Timur,Kopda Kuat Waluyo, melaksanakan kegiatan pendampingan pembinaan kepada para siswa di SMA Negeri Pinupahar, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur,Kamis (18/12/2025).

    Pendampingan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada para pelajar agar tidak terlibat dalam tindakan bullying maupun tawuran yang dapat merugikan diri sendiri, keluarga, serta lingkungan sekolah.

    Dalam pembinaannya, Babinsa menekankan pentingnya sikap saling menghormati, menjaga pergaulan yang sehat, serta menaati tata tertib sekolah. Selain itu, para siswa juga diajak untuk menyelesaikan setiap permasalahan dengan cara yang baik dan mengedepankan musyawarah.

    Melalui kegiatan ini, diharapkan para siswa SMA Negeri Pinupahar dapat membentuk karakter disiplin, bertanggung jawab, serta mampu menjadi generasi muda yang berakhlak baik dan berprestasi, sehingga tercipta suasana belajar yang aman, nyaman, dan kondusif.

    (Pendim 1601 ST)

    Share to

    Related News

    Komsos dan Pamwil Babinsa di Desa Bheram...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan kegiatan ...

    Letkol Arh Samuel asdianto Terima Aspira...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima _ Pada tanggal Kamis,(16/01/2026), , Ketua Umum Pimpinan Daerah Ikatan Pelajar Muhammadiya...

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Pantau D...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan pendampingan penyaluran Bant...

    Kerja Sama TNI dan Kementerian Kehutanan...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima_ Kepala Balai Taman Nasional Tambora, Abdul Azis Bakry, S.Pi., M.Si beserta jajarannya mel...

    Melalui Komsos, Babinsa Ende Dorong Warg...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Kom...

    Anggota Satgaster Pos Halibete 2 Bantu G...

    by Jan 16 2026

    SATGASTER KODIM 1605/BELU, Personil Satgaster Kodim 1605/Belu Pos Halibete 2 Serda Hironimus Kono me...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Kongkow Bersama Warga, Babinsa Manggelewa Tingk...


    Manggelewa, NTB – Babinsa Koramil 1614-06/Manggelewa Kodim 1614/Dompu, Serda Syahrir, melaksanakan kegiatan kongkow bersama warga binaan di Du...

    16 Des 2025

    Mencerdaskan Anak Bangsa di Tapal Batas, Yonarm...


    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung peningkatan kualitas pendidikan di wilaya...

    10 Jan 2026

    Wujudkan Ketertiban Akses Keluar Masuk, Koramil...


    Klungkung,- Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban serta kondusifitas wilayah, Koramil 1610-04/Nusa Penida gelar patrol di Pelabuhan Banja...

    01 Jan 2026

    Babinsa dan Sekcam Pulau Pura Kompak Jaga Keama...


    Pulau Pura, 08 November 2025 — Babinsa Kecamatan Pulau Pura, Kabupaten Alor, Serda Fernandes Aborabung melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial...

    08 Nov 2025
    NTB

    ‎Koramil 1607-09/Utan Tegaskan Komitmen Jaga ...


    ‎Utan, Sumbawa — Guna menciptakan rasa aman dan menjaga stabilitas keamanan wilayah, personel Koramil 1607-09/Utan melaksanakan kegiatan pat...

    26 Des 2025
    back to top