Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Sinergi TNI–Polri Amankan Arus Natal dan Tahun Baru di Pelabuhan Poto Tano

    Des 22 202547 Dilihat

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka pengamanan dan pelayanan arus Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, apel gabungan Posko Terpadu dilaksanakan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (22/12/2025) pagi.

    Apel gabungan yang dimulai pukul 08.30 WITA tersebut dipimpin oleh Kepala KP3 Laut Tano, Aiptu Zulkarnaen, dan berlangsung dengan aman serta tertib. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kesiapsiagaan seluruh personel lintas instansi dalam memberikan pelayanan dan pengamanan kepada masyarakat pengguna jasa penyeberangan selama momentum Natal dan Tahun Baru.

    Adapun personel yang terlibat dalam pengamanan Posko Terpadu terdiri dari 13 personel Polsek KPL Tano, 1 personel TNI dari Koramil 1628-04/Poto Tano, 2 personel TNI AL, 2 personel Brimob KSB, 3 personel Sat Lantas Polres KSB, 1 personel Sat Reserse Polres KSB, 2 personel Sat Samapta Polres KSB, serta unsur pendukung dari ASDP Pelabuhan Poto Tano, Dinas Perhubungan, BPTD XII Satpel Poto Tano, KKP Pelabuhan Poto Tano, dan Jasa Raharja.

    Usai apel, pada pukul 09.30 WITA, personel Posko Terpadu melaksanakan patroli gabungan di sekitar areal Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano guna memastikan keamanan, ketertiban, dan kelancaran aktivitas masyarakat. Hingga pukul 10.50 WITA, situasi di areal pelabuhan dilaporkan dalam keadaan aman dan kondusif.

    Dengan adanya apel gabungan dan patroli terpadu ini, diharapkan pelayanan kepada masyarakat selama arus Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Pelabuhan Poto Tano dapat berjalan optimal, aman, dan lancar.

    (Pendim 1628/KSB).

    Share to

    Related News

    Banjir Sekotong, Babinsa Pastikan Bantua...

    by Jan 16 2026

    Lombok Barat, NTB – Kepedulian negara terhadap masyarakat terdampak bencana kembali ditunjukkan me...

    Vicon Rakor Sistem Blok Satkowil, Kodim ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kodim 1628/Sumbawa Barat mengikuti kegiatan Video Conference (Vicon) Rapat Ko...

    Grand Opening SPPG Telaga Bertong Dorong...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Danramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifulah, menghadiri kegiatan Grand Ope...

    Grand Opening SPPG Telaga Bertong Dorong...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Danramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifulah, menghadiri kegiatan Grand Ope...

    Momentum Isra Mi’raj, TNI-Polri dan To...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat – Dalam rangka memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 H/2026 M, ...

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    TNI-AD Hadir di Desa Tanalanggi, Tingkatkan Kem...


    Ende, – Babinsa Koramil 03/Detusoko, Serka Yeremias Nggaro, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah binaan di ...

    30 Nov 2025
    NTB

    Gotong Royong di Desa Sie Tingkatkan Kesadaran ...


    Monta _ Jum’at, 05 Desember 2025, 1608-07/Monta menyelenggarakan kegiatan Karya Bakti Gotong Royong pembersihan saluran air yang dipimpin lang...

    05 Des 2025

    Sertu Denis Fernandes Perkuat Sinergi dengan Wa...


    Kotabaru, Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosi...

    14 Jan 2026

    Alutsista Kodim Klungkung Di Periksa Tim Harpal...


    Klungkung,- Dalam rangka memastikan keamanan, kesiapan dan kelayakan materiil satuan, Tim Harpal Denpal IX/3 Singaraja yang dipimpin oleh Serka ...

    25 Nov 2025

    Gelar Olahraga Bersama, Persit Kodim Klungkung ...


    Klungkung,- Dalam rangka memelihara dan meningkatkan kesehatan serta kebugaran tubuh, Persit kartika Chandra Kirana Cabang XXXIII Kodim 1610/Klu...

    06 Nov 2025
    back to top