Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • ‎Patroli Malam Babinsa Sikur, Ajak Pemuda Jaga Keamanan dan Kerukunan Warga

    Des 27 202533 Dilihat

    ‎Babinsa Desa Montongbaan Selatan, Kecamatan Sikur, Kabupaten Lombok Timur, Serma Abdurrahman melaksanakan kegiatan patroli malam sebagai upaya menjaga keamanan, ketertiban, dan kenyamanan masyarakat di wilayah binaannya.

    ‎Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan sejumlah imbauan kepada masyarakat dan para pemuda agar tidak melakukan aktivitas hingga larut malam yang dapat berpotensi mengganggu keamanan dan kesehatan. Selain itu, warga juga diingatkan untuk selalu menjaga kesehatan diri serta keluarga, serta memperhatikan kebersihan lingkungan masing-masing.

    ‎Serma Abdurrahman juga mengajak masyarakat untuk terus mengaktifkan kegiatan ronda malam sebagai langkah preventif guna meminimalisir terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan. Ia menegaskan bahwa apabila ditemukan hal-hal yang mencurigakan atau meresahkan warga, agar segera dikoordinasikan dengan Ketua RT atau Kepala Wilayah setempat dan dilaporkan kepada Babinsa maupun Bhabinkamtibmas untuk ditindaklanjuti sesuai prosedur.

    ‎Tidak hanya itu, Babinsa turut mengimbau masyarakat dan para pemuda agar senantiasa menjaga hubungan silaturahmi antarwarga, sehingga kerukunan, keharmonisan, dan rasa kebersamaan dalam kehidupan sehari-hari tetap terpelihara dengan baik.

    ‎Melalui kegiatan patroli malam ini, diharapkan tercipta situasi wilayah Desa Montongbaan Selatan yang aman, tertib, dan kondusif, serta terjalin sinergi yang kuat antara aparat kewilayahan dan masyarakat.

    Share to

    Related News

    Babinsa Maurole Pantau Keamanan Wilayah ...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wi...

    Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babins...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan pendampingan dan pengawasan...

    Hadir di Wilayah Binaan, Babinsa Maurole...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegia...

    Dari Pendamping Hingga Pekerja, Babinsa ...

    by Jan 16 2026

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-02/Talibura Kodim 1603/Sikka, Praka Mansyur, melaksanakan pendamping...

    Pengamanan K-SINGN di Rote Ndao Berjalan...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao, Sertu Andre T, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah ...

    Penerimaan Material KDKMP di Kuli Aisele...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Desa Kuli Aisele, Serka Silvester Berek, melaksanakan kegiatan pemantauan pene...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Babinsa Koramil 1618-06/Bian Rangkul Pemuda Des...


    TTU-Kefamenanu., Sabtu, 03 Januari 2026, kehadiran Babinsa Desa Ponu, Sertu Yanuarius Lau., dari Koramil 1618-06/Bian, mendapat sambutan hangat ...

    03 Jan 2026

    Kolaborasi TNI dan Yayasan, Hidupkan Budaya Ped...


    Lombok Barat, NTB – Sepanjang jalan belakang Gedung Olahraga (GOR) Mini Gunungsari dipadati warga, anggota TNI, serta komunitas lingkungan yan...

    01 Nov 2025

    Sertu Hendrik Hati Waluandja Bantu Petani Hadak...


    NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Hendrik Hati Waluandja, kembali menunjukkan perannya dalam menduk...

    02 Des 2025

    Dibukanya Satgas TMMD Ke-126 TA 2025 Kodim 1611...


    BALI – Badung, Dalam rangka Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-126 TA 2025 Kodim 1611/Badung di Desa Bongkasa Pertiwi, Kecamatan A...

    31 Okt 2025

    Wujud Kebersamaan TNI dan Masyarakat, Babinsa J...


    Tabanan – Babinsa Desa Jegu Koramil 1619-08/Penebel, Serma I Made Duduk, bersama Krama Adat Desa Jegu melaksanakan kegiatan gotong royong ...

    16 Des 2025
    back to top