Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Ciptakan Rasa Aman, Kodim 1624 Flotim Intensifkan Patroli Malam

    Des 28 202537 Dilihat

    Flotim – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah di saat pasca Natal dan menjelang Tahun baru 2026, Anggota Kodim 1624 Flotim melaksanakan kegiatan patroli malam sebagai bentuk kesiapsiagaan personel dalam menciptakan situasi yang kondusif, Sabtu ( 27/12/2025 ).

    Kegiatan patroli malam tersebut melibatkan lima orang personel Kodim 1624 Flotim yang dipimpin oleh Serda Al Furqon M., dengan menyasar sejumlah titik yang dianggap rawan serta fasilitas umum di sekitar wilayah.

    Patroli dilaksanakan pada pukul 20.00 WITA hingga selesai, dengan fokus pada pemantauan situasi lingkungan serta aktivitas masyarakat pada malam hari guna mencegah potensi gangguan kamtibmas.

    Selain melakukan pemantauan, personel patroli juga berinteraksi dengan masyarakat serta menyampaikan imbauan agar bersama-sama menjaga keamanan lingkungan dan meningkatkan kewaspadaan.

    (Pendim 1624)

    Share to

    Related News

    Babinsa Desa Nuanaga Laksanakan Monitori...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan monitoring pengaman...

    Pastikan Keamanan Penumpang, Babinsa End...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), ...

    Rapat Awal Tahun Kelurahan Mutiara, Babi...

    by Jan 16 2026

    NTT—ALOR—, Babinsa Kelurahan Mutiara, Koramil 1622-01/Kalabahi, Sertu Nuno Miguel De Jesus mengh...

    Babinsa Koramil 1622-02/Pantar Aktif Dam...

    by Jan 16 2026

    NTT—ALOR—, Babinsa Desa Munaseli, Koramil 1622-02/Pantar, Serda Rahmad Bao melaksanakan kegiatan...

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas...

    Rapat Evaluasi Kasad: Hapus Budaya Membe...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc. mem...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Sertu Abdurahman Laksanakan Pengamanan Pelabuha...


    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan kegiatan pengaman...

    13 Des 2025

    Semarak HUT Ke 43 STT Tunjung Mekar Diwarnai Do...


    Klungkung, – Babinsa Semarapura Kaja Serka I Wayan Wardana melaksanakan pendampingan kegiatan donor darah yang digelar STT Ke 43 Tunjung M...

    27 Des 2025

    Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Warga Lobon...


    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwi...

    03 Jan 2026

    Wawasan Kebangsaan Diperkuat, Satgas Pos Nunura...


    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Pos Nunura kembali menunjukkan komitmennya dalam membina generasi muda di wilayah perba...

    01 Des 2025
    NTB

    Sertu Junaidin Pererat Silaturahmi Lewat Komsos...


    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Rempe, Sertu Junaidin dari Koramil 1628-03/Seteluk, kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap keamanan dan ...

    09 Nov 2025
    back to top