Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Patroli Babinsa di Kecamatan Jereweh, Warga Diimbau Jaga Ketertiban Lingkungan

    Jan 03 202639 Dilihat

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat (02/01/2026) malam.

    Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan sekitar pukul 21.00 WITA dengan menyasar sejumlah titik di wilayah binaan. Selain melakukan pemantauan situasi keamanan, Babinsa juga menyampaikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban, keamanan lingkungan, serta meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi gangguan kamtibmas.

    Menurut Sertu Ismail, kegiatan patroli ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, sekaligus mempererat hubungan komunikasi antara TNI dan warga di wilayah binaan.

    “Melalui patroli ini, kami mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan lingkungan, sehingga tercipta situasi wilayah yang kondusif,” ujarnya.

    Selama pelaksanaan patroli, situasi wilayah Kecamatan Jereweh terpantau aman dan kondusif. Kegiatan berjalan dengan tertib, lancar, serta mendapat respons positif dari masyarakat setempat.

    Koramil 1628-05/Jereweh berkomitmen untuk terus melaksanakan kegiatan patroli dan pembinaan teritorial secara berkelanjutan sebagai wujud nyata kehadiran TNI AD di tengah masyarakat.

    (Pendim 1628/KSB).

    Share to

    Related News

    Babinsa Koramil 1622-02/Pantar Aktif Dam...

    by Jan 16 2026

    NTT—ALOR—, Babinsa Desa Munaseli, Koramil 1622-02/Pantar, Serda Rahmad Bao melaksanakan kegiatan...

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas...

    Rapat Evaluasi Kasad: Hapus Budaya Membe...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc. mem...

    Banjir Sekotong, Babinsa Pastikan Bantua...

    by Jan 16 2026

    Lombok Barat, NTB – Kepedulian negara terhadap masyarakat terdampak bencana kembali ditunjukkan me...

    Vicon Rakor Sistem Blok Satkowil, Kodim ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kodim 1628/Sumbawa Barat mengikuti kegiatan Video Conference (Vicon) Rapat Ko...

    Grand Opening SPPG Telaga Bertong Dorong...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Danramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifulah, menghadiri kegiatan Grand Ope...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Kodim 1601/Sumba Timur Dukung Pengawasan Aliran...


    NTT – Sumba Timur. Mewakili Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Pasi Intel Kodim 1601/Sumba Timur, Kapten Inf Hendrik Karamulla menghadiri Ra...

    21 Nov 2025
    NTB

    Pastikan Tepat Sasaran, Koramil 1628-03/Seteluk...


    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka memastikan program bantuan pemerintah berjalan tepat sasaran, Babinsa Desa Meraran, Sertu Syafruddin dari Ko...

    24 Nov 2025

    Program MSG Berjalan Lancar, Babinsa Pastikan G...


    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka mendukung program pemerintah mengenai pemenuhan gizi anak sekolah, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda R...

    24 Nov 2025

    Ciptakan Kamtibmas Kondusif, Babinsa Rumbuk Tim...


    Lombok Timur — Babinsa Desa Rumbuk Timur, Kecamatan Sakra, Kabupaten Lombok Timur, Sertu M. Zaini, melaksanakan kegiatan patroli kongkow-kongk...

    25 Des 2025

    Program Pemerintah Pusat Disalurkan dengan Aman...


    Dompu,NTB – Pada hari Kamis, 08 Januari 2026, Babinsa Desa Mangge Asi, koramil 1614-01 Dompu, Peltu Suratman, melaksanakan pendampingan da...

    08 Jan 2026
    back to top