Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Lewa Gotong Royong Bersama Petani

    Jan 04 202640 Dilihat

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa Kodim 1601/Sumba Timur, Serma Andreas Tapenu, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada petani dengan membantu mengangkat bibit padi sekaligus melakukan penanaman padi di Kelurahan Lewa Paku, Kecamatan Lewa, Kabupaten Sumba Timur, Minggu (04/01/2025).

    Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan nasional serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, khususnya para petani di wilayah binaan.Serma Andreas Tapenu turun langsung ke sawah bersama para petani, membantu mengangkat bibit padi dan ikut menanam padi. Kehadirannya mendapat sambutan positif dari petani karena sangat membantu meringankan pekerjaan dan memberikan semangat dalam menghadapi musim tanam.

    Menurut Serma Andreas menyampaikan , pendampingan ini bertujuan untuk memberikan motivasi kepada petani agar tetap semangat dalam mengolah lahan pertanian serta meningkatkan hasil produksi padi. “Sebagai Babinsa, kami selalu siap mendampingi dan membantu masyarakat, khususnya petani, karena pertanian merupakan sektor penting dalam menunjang kebutuhan pangan,” ujarnya.

    Para petani di Kelurahan Lewa Paku menyampaikan apresiasi dan terima kasih atas kepedulian Babinsa yang selalu hadir dan aktif membantu kegiatan pertanian di wilayah mereka.
    Melalui kegiatan ini, diharapkan sinergi antara TNI dan masyarakat semakin kuat serta dapat mendukung terwujudnya ketahanan pangan yang berkelanjutan di Kabupaten Sumba Timur.

    (Pendim 1601 ST)

    Share to

    Related News

    Babinsa Maurole Pantau Keamanan Wilayah ...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wi...

    Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babins...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan pendampingan dan pengawasan...

    Hadir di Wilayah Binaan, Babinsa Maurole...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegia...

    Dari Pendamping Hingga Pekerja, Babinsa ...

    by Jan 16 2026

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-02/Talibura Kodim 1603/Sikka, Praka Mansyur, melaksanakan pendamping...

    Pengamanan K-SINGN di Rote Ndao Berjalan...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao, Sertu Andre T, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah ...

    Penerimaan Material KDKMP di Kuli Aisele...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Desa Kuli Aisele, Serka Silvester Berek, melaksanakan kegiatan pemantauan pene...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    NTB

    ‎ ‎Aparat Teritorial Kodim 1607/Sumbawa Gag...


    ‎NTB, Sumbawa — Aparat Koramil 1607-02/Empang di bawah jajaran Kodim 1607/Sumbawa kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan...

    09 Nov 2025

    Antisipasi Gangguan Keamanan, Anggota Koramil M...


    Macang pacar—Patroli berkekuatan 4 (empat) orang personel Koramil 1630-03/Macang Pacar, yang dipimpin langsung oleh Sertu Agus Asrul Sani dala...

    14 Nov 2025

    Koramil 1628-01/Taliwang Kawal Pembangunan KDKM...


    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pembangunan di wilayah teritorial. Babinsa...

    08 Des 2025

    Peltu Suratman Lakukan Pendekatan Humanis Lewat...


    Dompu,NTB – Koramil 1614-01/Dompu kembali melaksanakan kegiatan teritorial sebagai bagian dari tugas pembinaan wilayah. Pada Kamis, 27 Nov...

    27 Nov 2025

    Wujudkan Tabanan Aman, Unggul, dan Madani, Bupa...


    Tabanan PR – Bupati Tabanan, Dr. I Komang Gede Sanjaya, S.E., M.M., menghadiri acara kenal pamit Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Tabanan ...

    01 Nov 2025
    back to top