Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Melalui Mediasi di Kantor Perbekel, Kasus Dugaan Kekerasan Anak di Bubunan Diselesaikan Damai

    Jan 05 202635 Dilihat

    SERIRIT, (05/01/2026) — Dalam Rangka Komsos, Babinsa Desa Bubunan Sertu Nyoman Suarjana bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Made Subagiasa melaksanakan kegiatan mediasi warga terkait dugaan tindakan kekerasan berupa penendangan terhadap seorang anak kecil. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Perbekel Desa Bubunan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng.

    Mediasi dilaksanakan sebagai upaya penyelesaian secara kekeluargaan atas permasalahan yang terjadi di tengah masyarakat. Kegiatan ini dipimpin dan difasilitasi oleh aparat desa serta unsur keamanan guna menjaga situasi tetap kondusif dan menghindari konflik berkepanjangan antarwarga.

    Adapun pihak-pihak yang hadir dalam kegiatan mediasi tersebut antara lain Perbekel Desa Bubunan, Bendesa Adat Desa Bubunan, Babinsa Desa Bubunan, Bhabinkamtibmas Desa Bubunan, serta kedua warga yang terlibat dalam permasalahan, yakni Putu Suarsa dan Nyoman Kariada.

    Berdasarkan rekaman video CCTV yang menjadi bahan klarifikasi, pihak pelaku secara sadar dan penuh penyesalan menyampaikan permohonan maaf atas perbuatannya. Selanjutnya, pihak korban dan keluarga menerima permintaan maaf tersebut dengan itikad baik, sehingga kedua belah pihak sepakat untuk menyelesaikan permasalahan secara damai dan tidak melanjutkan ke ranah hukum.

    Kegiatan mediasi berakhir pada pukul 11.00 WITA dan berlangsung dengan tertib, aman, serta lancar. Dengan tercapainya kesepakatan damai, diharapkan hubungan antarwarga kembali harmonis serta situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di Desa Bubunan tetap terjaga dengan baik.

    Share to

    Related News

    Babinsa Batutua Dampingi Pekerjaan Pemba...

    by Jan 16 2026

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Jose Timo, melaksanakan kegiatan monitoring pem...

    Komsos dan Pamwil Babinsa di Desa Bheram...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan kegiatan ...

    Letkol Arh Samuel asdianto Terima Aspira...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima _ Pada tanggal Kamis,(16/01/2026), , Ketua Umum Pimpinan Daerah Ikatan Pelajar Muhammadiya...

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Pantau D...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan pendampingan penyaluran Bant...

    Kerja Sama TNI dan Kementerian Kehutanan...

    by Jan 16 2026

    Kota Bima_ Kepala Balai Taman Nasional Tambora, Abdul Azis Bakry, S.Pi., M.Si beserta jajarannya mel...

    Melalui Komsos, Babinsa Ende Dorong Warg...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Kom...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Musdes RKPDes 2026 Desa Namangkewa Berjalan Ter...


    NTT – SIKKA. Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Pratu Yongki Alexander Tnunai, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) P...

    16 Nov 2025

    Prajurit Kodim 1613/Sumba Barat Panjatkan Doa u...


    SUMBA BARAT – Kodim 1613/Sumba Barat menggelar kegiatan doa bersama sebagai bentuk rasa empati dan kepedulian terhadap masyarakat yang ter...

    04 Des 2025

    Hadiri Musdes, Wujud Pengabdian Dan Konsistensi...


    Klungkung,- Bertempat di Ruang Rapat Desa Jungutbatu, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Sabtu ( 08/11/25 ) Pemerintah Desa Jungutbatu ...

    08 Nov 2025

    Pastikan Siap Operasi, Dandim 1624/Flotim Perik...


    Flores Timur – Guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif, Letkol Inf Erly Merlian, S.I.P., selaku Dandim 1...

    31 Des 2025

    Gotong Royong, Kodim Klungkung Bersinergi Norma...


    Klungkung,- Komitmen dan keseriusan Pemerintah Kabupaten Klungkung bersama TNI dan Polri serta berbagai pihak dalam rangka mengantisipasi bencan...

    20 Des 2025
    back to top