Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Babinsa Hadir Pastikan Pembangunan Koperasi Berjalan Lancar

    Jan 07 202631 Dilihat

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Gilberto Da Costa, melaksanakan pemantauan pekerjaan pembangunan Koperasi Desa Merah Putih di Desa Rajaka, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, Senin (06/01/2026).

    Pemantauan tersebut dilakukan untuk memastikan proses pembangunan berjalan sesuai dengan rencana serta memperhatikan aspek keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar.

    Kehadiran Babinsa juga bertujuan mendukung kelancaran program pembangunan desa yang bermanfaat bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat.

    Serka Gilberto Da Costa menyampaikan bahwa keterlibatan Babinsa dalam kegiatan pemantauan pembangunan merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial.

    Dengan melakukan pengawasan secara langsung, diharapkan pelaksanaan pembangunan dapat berjalan tertib, aman, dan tepat waktu.

    Selain memantau progres pembangunan, Babinsa juga berkoordinasi dengan pihak terkait dan warga setempat untuk memastikan tidak ada kendala di lapangan.

    Komunikasi yang baik antara Babinsa, perangkat desa, dan masyarakat sangat penting guna mendukung keberhasilan pembangunan.

    Warga Desa Rajaka menyambut positif kehadiran Babinsa dan berharap pembangunan Koperasi Desa Merah Putih dapat segera rampung sehingga dapat dimanfaatkan untuk menunjang kegiatan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat desa.
    (Pendim 1613/SB)

    Share to

    Related News

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    Komsos Babinsa Kopda Alfian Wahyudi, Sit...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Alfian Wahyudi, melaksanakan kegiatan komunikasi s...

    Sertu Arnoldus Wogo Dukung Pembangunan K...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Desa Bowado...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Monitorin...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Rahmayadi, melaksanakan kegiatan monitoring wilaya...

    Dandim Kupang Bersama Pasiop Tinjau Laha...

    by Jan 15 2026

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I didampingi Pasiop K...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Babinsa Koramil 01 Dorong Partisipasi Warga dal...


    Raburia, Ende — Pemerintah Desa Raburia menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrembangdes) RKPD Tahun 2027, Selasa (9/12/2025),...

    10 Des 2025

    Sertu Wiliadi Pantau Kondisi Wilayah Melalui Ko...


    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta memantau kondisi wilayah binaan, Babinsa Desa Poto Tano, Sertu W...

    07 Nov 2025

    Pengamanan Babinsa Koramil di Pelabuhan Pantai ...


    Rote Ndao – Pada hari Jum’at, 12 Desember 2025 pukul 20.30 WITA, bertempat di Pelabuhan Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, ...

    12 Des 2025

    Perkuat Pengawasan Wilayah, Dandim Sumba Timur ...


    NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf. Dobby Noviyanto.S., S.E melaksanakan kegiatan Jam Komandan yang dipusatkan...

    09 Des 2025

    Kebersamaan TNI dan Rakyat Menggema di Loang Ba...


    Mataram, NTB – Suasana kebersamaan dan semangat gotong royong mewarnai Pantai Taman Hiburan Rakyat Loang Baloq, Kecamatan Sekarbela, Kota Mata...

    10 Des 2025
    back to top