Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Patroli Malam Babinsa Sekongkang Wujudkan Lingkungan Aman dan Tertib

    Nov 05 202552 Dilihat

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Afriadin, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaannya pada Selasa malam (04/11/2025) sekitar pukul 21.15 WITA.

    Patroli dilakukan di seputaran wilayah binaan Koramil 1628-02/Sekongkang dengan tujuan memberikan rasa aman kepada masyarakat serta mengingatkan warga untuk senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan.
    Kegiatan berlangsung dengan aman dan lancar, tanpa adanya gangguan yang menonjol.

    Komandan Koramil 1628-02/Sekongkang menyampaikan bahwa kegiatan patroli malam ini merupakan upaya rutin Babinsa untuk memperkuat komunikasi sosial serta meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap potensi gangguan keamanan di wilayahnya.

    “Babinsa di lapangan kami arahkan untuk aktif berpatroli dan memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga lingkungan masing-masing. Kegiatan ini juga menjadi sarana untuk mempererat hubungan antara TNI dengan rakyat,” ujarnya.

    (Pendim 1628/KSB).

    Share to

    Related News

    Dandim 1608/Bima dan Wakil Bupati Tinjau...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2026 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom, M.Sc bersama ...

    Dandim 1608/Bima Tinjau Langsung Kondisi...

    by Jan 15 2026

    Bima, 15 Januari 2025 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom M.Sc melakukan...

    Peduli Keselamatan Warga, Koramil Lunyuk...

    by Jan 15 2026

    Lunyuk, Sumbawa – Koramil 1607-07/Lunyuk terus meningkatkan kegiatan patroli malam guna menjaga ke...

    ‎Wakili Danramil, Babinsa Hadiri Rapat...

    by Jan 15 2026

    Utan, ‎Sumbawa – Dalam rangka persiapan Karnaval Budaya tingkat Kabupaten Sumbawa yang akan diik...

    Kepala Dinas PUPR Sambut Hangat Kunjunga...

    by Jan 15 2026

    Kota Bima _ Kamis, 15 Januari 2026, Komandan Kodim 1608/Bima Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbongan, ...

    Serda Hendra Ajak Warga Tumpu Terapkan G...

    by Jan 15 2026

    Bima_ Koramil 1608-02/Bolo terus memperkuat komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat di wilayah ...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Karya Bakti TNI, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kos...


    Wini – Sebagai wujud kepedulian dan kemanunggalan TNI dengan rakyat di wilayah perbatasan, Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 K...

    09 Jan 2026

    Babinsa Koramil Poto Tano Monitoring Wilayah Bi...


    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Desa Mantar Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Hendry, mel...

    28 Des 2025

    Sukacita Natal Menyapa Pedalaman, Satgas Yonif ...


    Dalam rangka menyambut Natal Tahun 2025, Satgas Yonif 743/PSY menghadirkan sukacita Natal dengan menyerahkan pohon Natal, bingkisan kasih, serta...

    14 Des 2025

    Dukung Program Pemerintah, Babinsa Bantu Petani...


    KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Persiapan Fatubesi Lalori Koramil 1605-02/Atapupu Sertu Ferdinandus Banu bersama Bhabinkamtibmas membantu petani m...

    09 Des 2025

    Babinsa TNI AD Aktif Dampingi Perencanaan Pemba...


    NTT–SIKKA – Babinsa Desa Watumilok Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Kopda Elias Langga, menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaa...

    20 Des 2025
    back to top