
Rossa • Jan 09 2026 •23 Dilihat

Lembata – Untuk menumbuhkan semangat gotong royong serta kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri, Serda Salahuddin, melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan jalan di sekitar Desa Balauring, Kecamatan Omesuri, Kabupaten Lembata.
Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Jumat, 09 Januari 2026, dengan melibatkan anggota Koramil 1624-04/Omesuri serta masyarakat Desa Balauring. Sasaran kerja bakti difokuskan pada pembersihan rumput liar, sampah, dan material yang mengganggu akses jalan desa.
Serda Salahuddin menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat, sekaligus upaya untuk menciptakan lingkungan yang bersih, sehat, dan nyaman bagi masyarakat. Selain itu, kerja bakti ini juga bertujuan mempererat hubungan silaturahmi antara aparat TNI dan warga binaan.

Masyarakat Desa Balauring menyambut baik kegiatan tersebut dan mengapresiasi kehadiran Babinsa yang selalu aktif dalam setiap kegiatan kemasyarakatan. Diharapkan melalui kerja bakti ini, kesadaran warga akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan dapat terus meningkat.
(Pendim 1624)
Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Belo Koramil setempat, Serda Sukardin, melaksanakan pendampingan...
Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Tongo Koramil 1628-02/Sekongkang, Sertu Lalu Edi Kz, melaksanaka...
Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Talonang Baru, Koramil 1628-04/Sekongkang, Serda Aden Syahbudin ...
Pantai Baru – Personel Piket Koramil 1627/02 Pantai Baru, Serka Haris Lakuy, melaksanakan kegiatan...
Babinsa Desa Dulolong Barat dan Desa Ampera, Serda Ahmat Omy, melaksanakan pemantauan kegiatan makan...
Babinsa Desa Aimoli, Serda Husni Karim dari Koramil jajaran Kodim 1622/Alor melaksanakan kegiatan pe...

NAGEKEO – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pelestarian lingkungan dan keberlanjutan sumber daya al...

Pos Lakmars Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung dunia pendidikan di wilayah perbatasan. Persone...

Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil), Karya Bhakti T...

Sumbawa Barat, NTB — Koramil 1628-02/Sekongkang terus meningkatkan kesiapsiagaan dan keamanan wilayah melalui kegiatan patroli rutin. Pada Rab...

Sumbawa Barat, NTB — Babinsa Desa Tebo melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus monitoring wilayah desa binaan pada Kamis, (...

No comments yet.