Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Sokoria Selatan Aktif Lakukan Komsos dan Pamwil

    Jan 15 20269 Dilihat

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Bastian Dala, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Sokoria Selatan, Kecamatan Ndona Timur, Rabu (14/01/2026) pukul 10.12 WITA hingga selesai.

    Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah serta menciptakan ketertiban dan kenyamanan bagi masyarakat. Babinsa juga memberikan himbauan kepada warga agar selalu menjaga kesehatan dan berhati-hati saat berkendara roda dua maupun roda empat, terutama di musim hujan saat ini.

    Selain itu, Babinsa mendorong generasi muda desa untuk meningkatkan gotong royong dan kerjasama, sehingga terjalin hubungan harmonis antara TNI dan masyarakat. Kegiatan juga dimanfaatkan untuk mendengarkan keluhan dan permasalahan warga, sehingga dapat dikoordinasikan atau diselesaikan secara baik bersama pemerintah setempat.

    Kegiatan ini dihadiri oleh warga Desa Sokoria Selatan dan berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat kembali menunjukkan peran TNI AD sebagai garda terdepan dalam membina wilayah dan memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat.

    Kegiatan Komsos dan Pamwil ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) TNI AD, dan masyarakat setempat menyambut baik kehadiran Babinsa yang selalu hadir di tengah-tengah mereka.

    (Pendim 1602/Ende)

    Share to

    Related News

    Babinsa Koramil 1622-02/Pantar Aktif Dam...

    by Jan 16 2026

    NTT—ALOR—, Babinsa Desa Munaseli, Koramil 1622-02/Pantar, Serda Rahmad Bao melaksanakan kegiatan...

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas...

    Rapat Evaluasi Kasad: Hapus Budaya Membe...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc. mem...

    Banjir Sekotong, Babinsa Pastikan Bantua...

    by Jan 16 2026

    Lombok Barat, NTB – Kepedulian negara terhadap masyarakat terdampak bencana kembali ditunjukkan me...

    Vicon Rakor Sistem Blok Satkowil, Kodim ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kodim 1628/Sumbawa Barat mengikuti kegiatan Video Conference (Vicon) Rapat Ko...

    Grand Opening SPPG Telaga Bertong Dorong...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Danramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifulah, menghadiri kegiatan Grand Ope...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Cegah Kriminalitas, Babinsa Koramil Kempo Aktif...


    Kempo,NTB -Babinsa Koramil 1614-02/Kempo melaksanakan kegiatan ronda malam sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan. Kegiata...

    12 Jan 2026

    Dandim Tabanan Kukuhkan Semangat Kebangsaan Lew...


    Tabanan – Kodim 1619/Tabanan menggelar upacara bendera tanggal 17 bulan berjalan (17-an) di halaman Makodim Tabanan. Upacara rutin ini dipimpi...

    17 Nov 2025

    Kawal MBG Di TK Satya Kumara Dewa, Babinsa Tega...


    Klungkung,- Untuk memastikan keamanan, kelancaran serta kesuksesan pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis, Babinsa Tegak Praka Galang Candra A...

    11 Des 2025

    ‎Koramil Empang Tegaskan Komitmen Berantas Na...


    ‎NTB – Sumbawa — Anggota Koramil 1607-02/Empang di bawah pimpinan Danramil Kapten Cba Ruslan berhasil mengamankan seorang terduga pengedar...

    03 Nov 2025

    Babinsa Mollo Barat Kawal Pembangunan Jembatan ...


    TTS – Danpos Mollo Barat Koramil 1621-03/Mollo Utara, Sertu Oktofianus Tolla, melaksanakan kegiatan monitoring pembangunan jembatan di Kali No...

    02 Des 2025
    back to top