Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • TNI dan Petani Bersinergi, Babinsa Lembor Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

    Nov 06 202549 Dilihat

    Manggarai Barat, Kamis 6 November 2025 – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Anggota Koramil 1630-02/Lembor, Kopda Dahriawan, melaksanakan kegiatan pendampingan pertanian kepada para petani di wilayah binaannya yang berlokasi di area persawahan Lembor, Kecamatan Lembor, Kabupaten Manggarai Barat.

    Kegiatan pendampingan ini berfokus pada penanaman padi sebagai salah satu komoditas utama masyarakat setempat. Dalam pelaksanaannya, Kopda Dahriawan turut memberikan arahan teknis kepada para petani terkait cara tanam yang baik dan benar agar hasil panen dapat lebih maksimal.

    Selain mendampingi kegiatan tanam, Babinsa juga memanfaatkan kesempatan tersebut untuk mempererat hubungan silaturahmi dengan para petani, sehingga tercipta komunikasi yang harmonis antara aparat TNI dan masyarakat

    “Melalui kegiatan pendampingan ini, kami berharap dapat membantu para petani meningkatkan produktivitas hasil pertanian mereka. TNI akan terus mendukung pemerintah dalam mewujudkan swasembada pangan di wilayah,” ujar Kopda Dahriawan di sela-sela kegiatan.

    Kegiatan pendampingan berjalan lancar, aman, dan penuh keakraban, mencerminkan sinergi positif antara TNI dan masyarakat dalam mendukung pembangunan sektor pertanian di wilayah Manggarai Barat.

    Share to

    Related News

    Babinsa Desa Nuanaga Laksanakan Monitori...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan monitoring pengaman...

    Pastikan Keamanan Penumpang, Babinsa End...

    by Jan 16 2026

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), ...

    Rapat Awal Tahun Kelurahan Mutiara, Babi...

    by Jan 16 2026

    NTT—ALOR—, Babinsa Kelurahan Mutiara, Koramil 1622-01/Kalabahi, Sertu Nuno Miguel De Jesus mengh...

    Babinsa Koramil 1622-02/Pantar Aktif Dam...

    by Jan 16 2026

    NTT—ALOR—, Babinsa Desa Munaseli, Koramil 1622-02/Pantar, Serda Rahmad Bao melaksanakan kegiatan...

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas...

    Rapat Evaluasi Kasad: Hapus Budaya Membe...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc. mem...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Serma I Komang Swinaya Ajak Warga Siwa Tingkatk...


    SERIRIT, (24/11/2025)* — Babinsa Desa Mayong, Serma I Komang Swinaya, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Dusun Siw...

    24 Nov 2025

    Dandim Bersama Pasiter Turun Ke Lapangan Tinjau...


    Komandan Kodim 1629/Sumba Barat Daya, Letkol Inf Deny Ahdiani Amir, M. Han., turun ke lapangan melaksanakan kegiatan peninjauan langsung terhada...

    17 Des 2025

    Babinsa dan PUPR Turun Langsung, Pastikan Sanit...


    Flotim – Sebagai wujud kepedulian terhadap kesehatan dan lingkungan masyarakat, Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka melaksanakan monitoring ...

    30 Des 2025

    Koramil 1614-04/Kilo Laksanakan Karya Bakti Usa...


    KILO, NTB — Upaya menjaga kebersihan lingkungan terus dilakukan oleh Koramil 1614-04/Kilo bersama pemerintah desa dan warga. Pada Jumat, 12 De...

    12 Des 2025

    Peduli terhadap sesama, Babinsa 1623-06/Selat i...


    KARANGASEM – Babinsa Desa Duda Koramil 1623-06/Selat Sertu I Made Sumardika Astawa turut berpartisipasi dalam kegiatan donor darah dalam r...

    02 Nov 2025
    back to top