Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • SMA Negeri 1 Waikabubak Jadi Tempat Sosialisasi KKRI oleh Dandim Sumba Barat

    Okt 31 202559 Dilihat

    SUMBA BARAT – Komandan Kodim 1613/Sumba Barat Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han memberikan sosialisasi tentang Korp Kadet Republik Indonesia (KKRI) kepada para siswa di SMA Negeri 1 Waikabubak, Desa Kodaka, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Kamis (30/10/2025).

    Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan program KKRI kepada generasi muda sebagai wadah pembinaan karakter, disiplin, serta semangat bela negara sejak dini.

    Melalui sosialisasi tersebut, Dandim menjelaskan bahwa Korp Kadet merupakan salah satu bentuk pendidikan kepemimpinan dan kedisiplinan yang dibina oleh TNI bekerja sama dengan lembaga pendidikan.

    Dalam sambutannya, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen menegaskan pentingnya menanamkan nilai-nilai cinta tanah air dan semangat nasionalisme di kalangan pelajar.

    “Generasi muda harus memiliki semangat juang, kedisiplinan, dan tanggung jawab terhadap bangsa. Melalui KKRI, para siswa dapat belajar menjadi pribadi yang tangguh dan berkarakter,” ungkapnya.

    Selain memberikan penjelasan tentang konsep dan manfaat KKRI, Dandim juga mengajak para siswa untuk aktif dalam kegiatan positif di sekolah maupun lingkungan sekitar.

    Ia menekankan bahwa pemuda merupakan penerus bangsa yang harus siap menghadapi tantangan global dengan bekal ilmu pengetahuan, moral yang kuat, dan semangat kebangsaan.

    Kegiatan sosialisasi tersebut mendapat sambutan antusias dari para siswa dan guru SMA Negeri 1 Waikabubak. Kepala sekolah menyampaikan apresiasi atas inisiatif Kodim 1613/Sumba Barat yang turut mendukung pembinaan karakter generasi muda melalui program edukatif seperti KKRI.

    Melalui kegiatan ini, diharapkan para pelajar semakin memahami arti penting bela negara serta termotivasi untuk ikut berperan aktif dalam menjaga keutuhan dan kedaulatan NKRI.
    (Pendim 1613/SB)

    Share to

    Related News

    Rapat Awal Tahun Kelurahan Mutiara, Babi...

    by Jan 16 2026

    NTT—ALOR—, Babinsa Kelurahan Mutiara, Koramil 1622-01/Kalabahi, Sertu Nuno Miguel De Jesus mengh...

    Babinsa Koramil 1622-02/Pantar Aktif Dam...

    by Jan 16 2026

    NTT—ALOR—, Babinsa Desa Munaseli, Koramil 1622-02/Pantar, Serda Rahmad Bao melaksanakan kegiatan...

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas...

    Rapat Evaluasi Kasad: Hapus Budaya Membe...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc. mem...

    Banjir Sekotong, Babinsa Pastikan Bantua...

    by Jan 16 2026

    Lombok Barat, NTB – Kepedulian negara terhadap masyarakat terdampak bencana kembali ditunjukkan me...

    Vicon Rakor Sistem Blok Satkowil, Kodim ...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Kodim 1628/Sumbawa Barat mengikuti kegiatan Video Conference (Vicon) Rapat Ko...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    TNI dan Anak Sekolah di Perbatasan Kompak Berol...


    Belu, Nusa Tenggara Timur — Prajurit Pos Fohuk Satgas Pengamanan Perbatasan RI–RDTL Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan olahraga pagi ...

    08 Nov 2025
    NTB

    Jelang Musim Hujan, Babinsa Dompu Gerakkan Goto...


    Dompu, NTB — Rabu (12/11/2025). Babinsa Desa Kareke, Koramil 1614-01/Dompu, Kodim 1614/Dompu, Koptu M. Syarifuddin melaksanakan komunikasi sos...

    12 Nov 2025

    Koramil 1628-01/Taliwang Pimpin Patroli Gabunga...


    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka pengamanan perayaan Natal dan Tahun Baru (NATARU) 2025, anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan ap...

    26 Des 2025

    Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Serda...


    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan monitoring dan pengamanan wilayah pada kegiatan Posyandu Balita, Posyandu Remaja, dan Posyand...

    08 Jan 2026

    Babinsa Waingapu Bantu Petani Bawang Merah di L...


    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mendukung program pemerintah di sektor pertanian, Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Sert...

    26 Nov 2025
    back to top