Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Keributan Antar Warga Pecah di Ende, Babinsa Lakukan Mediasi Cepat

    Nov 16 202546 Dilihat

    Ende – Insiden pengancaman yang berujung pada penganiayaan terjadi di Desa Wologai 2, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, pada Sabtu (15/6/2025). Peristiwa yang berlangsung antara pukul 12.00 hingga 18.00 Wita tersebut melibatkan dua warga setempat dan sempat menimbulkan kegaduhan di lingkungan sekitar.

    Menurut informasi yang diperoleh, kejadian bermula pada pukul 07.00 Wita ketika pelaku, Ravel Mbenu (47), diduga melakukan pengancaman terhadap warga lain. Tidak lama berselang, sekitar pukul 07.30 Wita, pelaku melakukan penganiayaan terhadap Siprianus Wawo (34) menggunakan tangan dan batu. Beruntung, tidak terdapat korban luka serius maupun kerugian materiil.

    Keluarga korban segera melaporkan kejadian tersebut dan pelaku berhasil diamankan secara mandiri sebelum aparat keamanan tiba.

    Menindaklanjuti insiden tersebut, Babinsa Koramil 1602-01/Ende—Serda Anronikus Tampani dan Kopda Kosmas Kerhi—langsung terjun ke lokasi untuk melakukan pengecekan, memastikan situasi tetap kondusif, serta memfasilitasi mediasi antara kedua belah pihak.

    Dalam kegiatan itu, hadir pula Kepala Desa Wologai 2 serta sejumlah warga yang menyaksikan langsung proses klarifikasi dan penanganan awal.

    Babinsa menegaskan bahwa tindakan pengancaman dan penganiayaan seperti ini dapat memicu keresahan masyarakat dan harus segera ditangani agar tidak berkembang menjadi konflik lebih luas. Hingga laporan ini disusun, situasi di Desa Wologai 2 dilaporkan kembali kondusif setelah adanya upaya mediasi awal oleh aparat kewilayahan.

    (Pendim 1602/Ende)

    Share to

    Related News

    Penuh Khidmat, TNI Beri Penghormatan Ter...

    by Jan 16 2026

      Gianyar – Tampaksiring, Kamis (15/1/2026)Sebagai wujud penghormatan terakhir atas jasa, ded...

    Atlet Karate INKAI Tabanan Dilepas Dandi...

    by Jan 16 2026

        Tabanan – Dandim 1619/Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P. selaku K...

    Babinsa Sayan Hadir di Peringatan Hari D...

    by Jan 16 2026

    Gianyar – Ubud, Kamis (15/1/2026) Dalam rangka memperingati Hari Desa Nasional Tahun 2026, Babinsa...

    Sinergi Tanpa Batas di Desa Kekeran, Bab...

    by Jan 16 2026

    Buleleng, Busungbiu– Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilit...

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Tegal Tugu H...

    by Jan 15 2026

    Gianyar – Tegal Tugu, Kamis (15/1/2026) Sebagai wujud loyalitas dan pengabdian dalam mendukung pem...

    Sinergi Tanpa Batas di Desa Kekeran, Bab...

    by Jan 15 2026

      Buleleng, Busungbiu– Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga s...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Masyarakat Nuamuri Sambut Antusias Kehadiran Ba...


    Ende –, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Lukman, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) di De...

    29 Nov 2025

    Koramil Nusa Penida Apresiasi Dukungan Dan Pera...


    Klungkung,- Bupati Klungkung I Made Satria memberikan apresiasi dan kebanggan atas terselenggaranya Nusa Penida Festival ke 8 tahun 2025. Apresi...

    10 Nov 2025

    Satgas Yonif 743/PSY Wujudkan Kepedulian Lewat ...


    Puncak Jaya, Papua — Dengan penuh kehangatan dan kepedulian, Satgas Yonif 743/PSY Pos Merah Putih kembali melaksanakan kegiatan anjangsana di ...

    04 Nov 2025

    Peringati Hari Bela Negara ke-77, Dandim 1626/B...


    Bangli – Kodim 1626/Bangli melaksanakan Upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-77 Tahun 2025 di Lapangan Makodim 1626/Bangli, Jalan Brigjen Ng...

    20 Des 2025

    Kopda Faisal Idrus Dampingi Warga Ndorurea 1, B...


    Ende, – Babinsa 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengawasan Wilayah (Pamwil) di Desa Ndo...

    05 Nov 2025
    back to top