Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Tingkatkan Keamanan dan Kebersihan di Desa Nuamulu

    Nov 17 202538 Dilihat

    Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Watumoto, Desa Nuamulu, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, Senin, 17 November 2025, pukul 09.00 Wita.

     

    Kegiatan tersebut dihadiri oleh Babinsa Praka Umar beserta masyarakat Desa Nuamulu. Rangkaian kegiatan mencakup pemantauan keamanan wilayah, pemberian rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, serta himbauan menjaga kebersihan lingkungan untuk mendukung kesehatan warga.

     

    Menurut laporan, kegiatan berjalan aman, lancar, dan mendapat sambutan hangat dari warga setempat. Cuaca cerah mendukung kelancaran pelaksanaan kegiatan, dan tidak terdapat hal menonjol selama kegiatan berlangsung.

     

    Kegiatan Monitoring, Komsos, dan Pamwil ini merupakan tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) TNI AD sebagai garda terdepan dalam membangun sinergi dengan masyarakat, menjaga keamanan, dan memupuk rasa percaya serta simpati terhadap kehadiran TNI di wilayah binaan.

     

    (Pendim 1602/Ende)

    Share to

    Related News

    Atlet Karate INKAI Tabanan Dilepas Dandi...

    by Jan 16 2026

        Tabanan – Dandim 1619/Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P. selaku K...

    Babinsa Sayan Hadir di Peringatan Hari D...

    by Jan 16 2026

    Gianyar – Ubud, Kamis (15/1/2026) Dalam rangka memperingati Hari Desa Nasional Tahun 2026, Babinsa...

    Sinergi Tanpa Batas di Desa Kekeran, Bab...

    by Jan 16 2026

    Buleleng, Busungbiu– Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilit...

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Tegal Tugu H...

    by Jan 15 2026

    Gianyar – Tegal Tugu, Kamis (15/1/2026) Sebagai wujud loyalitas dan pengabdian dalam mendukung pem...

    Sinergi Tanpa Batas di Desa Kekeran, Bab...

    by Jan 15 2026

      Buleleng, Busungbiu– Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga s...

    Turun ke Sawah Bersama Rakyat, Babinsa O...

    by Jan 15 2026

    NTT-Kefamenanu., Kamis, 15 Januari 2026, kebersamaan dan semangat gotong royong tampak nyata di hamp...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Babinsa Agus Ingatkan Pentingnya Keamanan dan K...


    Wawo _ Pada Senin, 10 November 2025, Babinsa Koramil 1608-06/Wawo melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam di wilayah binaan masing-masing ...

    11 Nov 2025

    Dukung Pembangunan Desa, Babinsa Koramil Taliwa...


    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung percepatan pembangunan di wilayah binaan, Babinsa Desa Batu Putih Koramil 1628-01/Taliwang, Serda ...

    14 Des 2025

    Wujudkan Kemanunggalan, Babinsa Koramil 1602-04...


    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Karya Bhakti pembangunan Rumah Layak Huni di Desa Ngalukoja, Kecamatan Maurole, ...

    12 Des 2025

    Serda Ismail Rahadat Laksanakan Pengamanan Kebe...


      Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran aktivitas transportasi laut, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan ...

    25 Des 2025

    TNI Hadir di Tengah Warga: Babinsa Koramil 1602...


    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Muhamad Rifaldi, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komso...

    07 Des 2025
    back to top