Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Koperasi Merah Putih Hadir di Tapal Batas RI–RDTL, Babinsa Awasi Pengukuran Lahan

    Nov 19 202557 Dilihat

    Belu-Pada hari Rabu, 19 November 2025 pukul 09.00 WITA, Babinsa Desa Silawan Serma Duarte Dos Santos bersama tukang dari Kodim melaksanakan kegiatan pengukuran tanah untuk pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) yang berlokasi di Dusun Motaain, Desa Silawan, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu. Kehadiran KDKMP Merah Putih di tapal batas menjadi langkah strategis pemerintah daerah dan TNI dalam memperkuat layanan ekonomi masyarakat, khususnya di wilayah perbatasan RI–RDTL yang membutuhkan fasilitas pendukung kesejahteraan rakyat.

    Pengukuran lahan dilakukan secara cermat untuk memastikan kesiapan area pembangunan sehingga proses selanjutnya dapat berjalan tepat sasaran. Dengan hadirnya KDKMP Merah Putih di tapal batas, diharapkan masyarakat sekitar mendapatkan akses pelayanan ekonomi yang lebih dekat, mudah, dan terkoordinasi. Seluruh kegiatan pengukuran berlangsung aman, tertib, dan lancar, serta mendapat dukungan dari perangkat desa dan masyarakat setempat.

    Share to

    Related News

    Grand Opening SPPG Telaga Bertong Dorong...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Danramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifulah, menghadiri kegiatan Grand Ope...

    Grand Opening SPPG Telaga Bertong Dorong...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat, NTB – Danramil 1628-01/Taliwang, Kapten Inf Saifulah, menghadiri kegiatan Grand Ope...

    Momentum Isra Mi’raj, TNI-Polri dan To...

    by Jan 16 2026

    Sumbawa Barat – Dalam rangka memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1447 H/2026 M, ...

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    Komsos Babinsa Kopda Alfian Wahyudi, Sit...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Alfian Wahyudi, melaksanakan kegiatan komunikasi s...

    Sertu Arnoldus Wogo Dukung Pembangunan K...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    NTB

    Koramil 02/Bolo Tekankan Patroli Rutin untuk Ce...


    Bima – Pada Rabu malam, 26 November 2025, Babinsa Koramil 1608-02/Bolo melaksanakan kegiatan ronda malam dan patroli di beberapa desa binaan d...

    27 Nov 2025

    Kolaborasi Pemda, DPRD, dan TNI Menguat, Dandim...


    Sumbawa Barat – NTB, Rapat Paripurna Penyampaian Keputusan Raperda Usulan Pemerintah Daerah dan Raperda Inisiatif DPRD Masa Sidang I Tahun 202...

    27 Nov 2025

    Melalui Patroli Kongkow, Babinsa Pesiraman Ting...


    Lombok Timur – Babinsa Desa Lenek Pesiraman Koramil 1615-11/Aikmel, Sertu Muhlisin melaksanakan kegiatan patroli kongkow-kongkow bersama w...

    24 Des 2025

    TNI Kawal Ketertiban Pelabuhan Pantai Baru saat...


    Rote Ndao – Pada hari Sabtu, 15 November 2025 pukul 20.00 Wita, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Serda Roni Riberu melaksanakan kegiatan pengama...

    15 Nov 2025

    Peltu Suratman Kodim 1614/Dompu Ambil Apel Peng...


    Dompu, NTB – Dalam rangka mendukung kelancaran pengamanan menjelang Hari Raya Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, personel TNI dari Kodim 1614...

    30 Des 2025
    back to top