Breaking News
Categories
  • Bali
  • Health
  • Inspirations
  • Kodam IX Udayana
  • Lifestyle
  • NTB
  • Pemda Tabanan
  • Polda Bali
  • Reviews
  • Technology
  • Trends
  • Uncategorized
  • War
  • Api Tak Terbendung, Rumah Adat di Lamboya Habis Dilalap Api Meski Babinsa dan Warga Berjuang

    Des 06 202574 Dilihat

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat sigap turun tangan membantu warga memadamkan api yang membakar rumah situs adat di Kampung Yaru Wora, Desa Patiala Bawa, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, pada Jumat (05/12/2025).

    Kebakaran yang terjadi secara tiba-tiba ini membuat warga setempat panik, mengingat rumah situs adat memiliki nilai sejarah, budaya, dan spiritual bagi masyarakat.

    Menggunakan peralatan seadanya, Babinsa bersama warga berusaha keras memadamkan kobaran api. Material bangunan rumah adat yang sebagian besar terbuat dari kayu dan atap alang-alang membuat api cepat membesar dan sulit dikendalikan.

    Meski upaya pemadaman dilakukan secara maksimal, api tetap tidak dapat dihentikan.

    Akibatnya, rumah situs adat tersebut ludes terbakar dan rata dengan tanah. Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini, namun kerugian material dan nilai budaya yang hilang sangat dirasakan oleh masyarakat Kampung Yaru Wora.

    Babinsa Koramil 02/Walakaka menyampaikan bahwa kehadiran personel TNI di tengah masyarakat merupakan bentuk tanggung jawab moral untuk membantu dalam kondisi darurat apa pun.

    Ia juga mengimbau warga untuk lebih meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi kebakaran, terutama pada bangunan tradisional yang mudah terbakar.

    Penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan aparat terkait. Masyarakat mengucapkan terima kasih atas respons cepat Babinsa yang selalu hadir dalam setiap kesulitan di wilayah binaan.
    (Pendim 1613/SB)

    Share to

    Related News

    Babinsa Imbau Warga Mengungsi Sementara ...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo, Kopda Slamet Rudy Hartono, melaksanakan kegiatan moni...

    Komsos Babinsa Kopda Alfian Wahyudi, Sit...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Alfian Wahyudi, melaksanakan kegiatan komunikasi s...

    Sertu Arnoldus Wogo Dukung Pembangunan K...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Desa Bowado...

    by Jan 16 2026

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Arnoldus Wogo, menghadiri kegiatan seremonial adat p...

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Monitorin...

    by Jan 16 2026

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Rahmayadi, melaksanakan kegiatan monitoring wilaya...

    Dandim Kupang Bersama Pasiop Tinjau Laha...

    by Jan 15 2026

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I didampingi Pasiop K...

    No comments yet.

    Please write your comment.

    Your email will not be published. Fields marked with an asterisk (*) must be filled.

    *

    *

    Other News

    Kopka Edwin Derupay Dampingi Warga Wologai Timu...


    Ende, — Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopka Edwin Derupay, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah di Desa...

    06 Nov 2025

    Satgas Yonif 743/PSY Dukung Ekonomi Masyarakat ...


    Satgas Yonif 743/PSY kembali menghadirkan kepedulian yang lahir dari ketulusan hati melalui kegiatan Belanja Kasih dengan memborong hasil kebu...

    20 Des 2025

    Sertu Syarifuddin dari Koramil 1614-01/Dompu Sa...


    Dompu, NTB – Pelantikan perangkat Desa Mumbu berlangsung pada Selasa, (2 /12), bertempat di Aula Kantor Desa Mumbu. Acara ini menjadi agen...

    02 Des 2025

    Kasdim 1622/Alor Pimpin Pengaplotan Lokasi Kope...


    Alor — Pada Minggu, 30 November 2025 pukul 10.00 WITA, jajaran Kodim 1622/Alor melaksanakan kegiatan pendataan dan pengaplotan lahan yang renc...

    01 Des 2025

    Piket Koramil Taliwang Gelar Patroli Rutin, Pas...


    Sumbawa Barat — NTB, Piket Koramil 1628-01/Taliwang yang dipimpin oleh Serda Agus Salim melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan ...

    21 Nov 2025
    back to top